PENGARUH SPORT MASSAGE TERHADAP PENURUNAN RASA NYERI PADA OTOT EKSTREMITAS BAWAH PADA SSB FASS JUNIOR U-17

ANAS WAHYU BACHTIAR, . (2022) PENGARUH SPORT MASSAGE TERHADAP PENURUNAN RASA NYERI PADA OTOT EKSTREMITAS BAWAH PADA SSB FASS JUNIOR U-17. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Cover.pdf

Download (871kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (322kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (492kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (212kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (347kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (118kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (260kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

*ABSTRAK* Sepak bola pada saat ini telah berkembang dibanyak negara, tapi banyak atlet saat sedang menjalani latihan dengan intensitas yang tinggi atau pertandingan dengan intensitas yang tinggi banyak mengalami gangguan karena rasa nyeri yang dirasakan pada otot ekstrenitas bawah. Maka tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: pengaruh sport massage terhadap rasa nyeri pada otot ekstremitas bawah pada Ssb Fass Junior U-17. Penelitian ini menggunakan metode Pre- Experimental Design dengan model one-group pretest-posttes design. Populasi dalam penelitian ini adalah pemain dari SSB Fass Junior U-17 sebanyak 60 orang. Penentuan sampel penelitian menggunakan teknik purposive sampling dengan kriteria inkulusi dan ekslusi sehingga didapat sampel berjumlah 30 orang. Instrument dalam penelitian ini menggunakan Numeric Ratting Scale (NRS) atau skala numeric yang memiliki skor 0 sampai 10. Analisis data penelitian ini menggunakan analisis data deskriptif, dan dilanjutkan uji-paired t-test untuk mengetahui variabel tersebut. Hasil penelitian menunjukan bahwa: Ada pengaruh sport massage terhadap penurunan rasa nyeri pada otot ekstremitas bawah dengan nilai mean sebesar 4.83 sehingga perubahan terendah adalah sebesar 3 dan perubahan tertinggi sebesar 7 secara signifikan. *ABSTRACT* Football at this time has developed in many countries, but many athletes while undergoing high-intensity training or high-intensity matches are often disturbed because of the pain felt in the lower extremity muscles. So the purpose of this study was to determine: the effect of sport massage on pain in the lower extremity muscles in SSB Fass Junior U-17. This study uses the Pre-Experimental Design method with a one-group pretest-posttest design model. The population in this study were 60 players from SSB Fass Junior U-17. Determination of the research sample using purposive sampling technique with inclusion and exclusion criteria so that a sample of 30 people is obtained. The instrument in this study uses the Numeric Rating Scale (NRS) or a numeric scale that has a score of 0 to 10 The data analysis of this study used descriptive data analysis, and continued with paired t-test to determine these variables. The results showed that: There was an effect of sport massage on reducing pain in the lower extremity muscles with a mean value of 6.80 so that the lowest change was 3 and the highest change was 7 significantly.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) DR. Eka Fitri Novita Sari, M.Pd ; 2) dr. Bazzar Ari Migrha, Sp.N
Subjects: Ilmu Kedokteran > Cedera dan Luka-luka
Olah Raga dan Seni Pertunjukan > Olah Raga Dalam Ruangan
Divisions: FIO > Ilmu Keolahragaan
Depositing User: Users 14893 not found.
Date Deposited: 23 Aug 2022 03:45
Last Modified: 23 Aug 2022 03:45
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/32893

Actions (login required)

View Item View Item