PERILAKU KONSUMTIF PADA REMAJA PENGGEMAR KOREAN POP (Studi Deskriptif: Penggemar K-Pop di Caffe Bene Jakarta Selatan)

DINI ADELIA FRIANTI, . (2022) PERILAKU KONSUMTIF PADA REMAJA PENGGEMAR KOREAN POP (Studi Deskriptif: Penggemar K-Pop di Caffe Bene Jakarta Selatan). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (447kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (564kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (715kB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan Korean Pop di indonesia memberikan dampak bagi remaja salah satunya menimbulkan sikap perilaku konsumtif pada remaja yang menggemari korean pop. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran perilaku konsumtif yang dilakukan remaja penggemar korean pop di Caffe Bene Jakarta Selatan dengan menggunakan metode deskriptif. Pengambilan sampel dilakukan secara accidental sampling pada remaja penggemar korean pop di Caffe Bene Jakarta Selatan dengan subyek sebanyak 50 remaja. Teknik pengambilan data yang dilakukan yaitu observasi, angket, wawancara, dokumentasi dan studi kepustakaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perilaku konsumtif penggemar kpop di Caffe Bene Jakarta yaitu pembelian merchandise idola yang menimbulkan pembelian Impulsive berkategori sedang dengan presentase 70%, pemborosan berkategori kategori tinggi dengan presentase 54% dan pembelian tidak rasional berkategori sedang dengan presentase 68%. ***** The development of Korean Pop in Indonesia has an impact on teenagers, one of which is the consumptive attitude of teenagers who like Korean pop. This study aims to describe the consumptive behavior of Korean pop teenagers at Caffe Bene, South Jakarta, using a descriptive method. Sampling was carried out by accidental sampling on teenage fans of Korean pop at Caffe Bene, South Jakarta with 50 teenagers as subjects. Data collection techniques used are observation, questionnaire, interview, documentation and literature study. The results show that the consumptive behavior of kpop fans at Caffe Bene Jakarta is the purchase of idol merchandise that causes impulsive purchases in the category of 70%, waste in the high category with a percentage of 54% and irrational purchases in the moderate category with a percentage of 68%.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Abdul Haris Fatgehipon, M.Si ; 2). Nurul Istiqomah, M.Pd
Subjects: Ilmu Sosial > Ilmu Sosial (Umum)
Ilmu Sosial > Kondisi Sosial,Masalah Sosial,Reformasi Sosial
Divisions: FIS > S1 Pendidikan IPS
Depositing User: Users 15307 not found.
Date Deposited: 01 Sep 2022 06:28
Last Modified: 01 Sep 2022 06:28
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/34087

Actions (login required)

View Item View Item