MODEL PEMBELAJARAN MELATIH KOSAKATA BAHASA JERMAN BERTEMA SCHULE DENGAN MENGGUNAKAN PERMAINAN WÖRTER LEGEN

FITRIA SUKMAYATI, . (2012) MODEL PEMBELAJARAN MELATIH KOSAKATA BAHASA JERMAN BERTEMA SCHULE DENGAN MENGGUNAKAN PERMAINAN WÖRTER LEGEN. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
BAB II.2.pdf

Download (206kB)
[img] Text
BAB IV.1.pdf

Download (10kB)
[img] Text
BAB IV.2.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (2MB)
[img] Text
cover.pdf

Download (19kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (270kB)
[img] Text
ZF Perbaikan 14 feb.pdf

Download (390kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menyusun model pembelajaran melatih kosakata bahasa Jerman, serta menyusun tahap-tahap pembelajarannya dengan menggunakan permainan Wörter legen. Metode yang digunakan pada penelitian ini ialah kualitatif dengan teknik studi pustaka. Tahap-tahap pembelajaran yang digunakan pada penelitian ini adalah pembukaan, pembentukan kompetensi, yang di dalamnya juga terdapat tahapan permainan (Vorbereitung, Spiel, Auswertung) dan penutup. Permainan Wörter legen adalah permainan yang digunakan untuk melatih kosakata siswa bertema Schule. Permainan ini dimainkan secara berkelompok. Siswa diminta untuk menyusun kosakata tema Schule dari kartu yang berisikan satu atau dua huruf. Huruf yang telah digunakan untuk menyusun suatu kosakata tidak dapat lagi digunakan untuk menyusun kosakata lain.Permainan Wörter legen dalam penelitian ini terkandung ranah kognitif, psikomotorik dan afektif, tetapi permainan ini lebih menekankan pada hasil belajar ranah kognitif. Penggunaan permainan ini ditujukan untuk membantu siswa dalam melatih kosakata. Model pembelajaran ini disajikan dalam tiga kali pertemuan, dan pada masing-masing pertemuan terdapat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)dengan sub tema yang berbeda yaitu pada RPP pertama dengan sub tema Schul-sachen, RPP kedua dengan sub tema Unterrichtsfächer dan RPP ketiga dengan sub tema Aktivitäten in der Schule. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpul-kan, bahwa permainan Wörter legen dapat dijadikan alternatif untuk melatih kosa-kata siswa tema Schule.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dra. Santiah, M.Pd; 2). Dra. Rina Agustin, M.Pd.
Subjects: Bahasa dan Kesusastraan > Bahasa Jerman
Divisions: FBS > S1 Pendidikan Bahasa Jerman
Depositing User: Users 14614 not found.
Date Deposited: 08 Sep 2022 02:42
Last Modified: 08 Sep 2022 02:42
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/35344

Actions (login required)

View Item View Item