PENINGKATAN KEMAMPUAN BERHITUNG MENGGUNAKAN MEDIA REALIA PADA PESERTA DIDIK DENGAN HAMBATAN INTELEKTUAL RINGAN KELAS VI DI SKH PGRI RANGKASBITUNG

ELMA ELVINA, . (2022) PENINGKATAN KEMAMPUAN BERHITUNG MENGGUNAKAN MEDIA REALIA PADA PESERTA DIDIK DENGAN HAMBATAN INTELEKTUAL RINGAN KELAS VI DI SKH PGRI RANGKASBITUNG. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (584kB)
[img] Text
1662950162141_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (731kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (447kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (406kB) | Request a copy
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (497kB)
[img] Text
1662950079485_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan media realia terhadap kemampuan berhitung pada peserta didik kelas VI dengan hambatan intelektual ringan. Subjek penelitian ini adalah peserta didik dengan hambatan intelektual ringan kelas VI di SKh PGRI Rangkasbitung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode Single Subject Research (SSR) dengan menggunakan desain A-B-A. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, hasil niai rapor, hasil nilai evaluasi mingguan dan tes lisan untuk menunjukkan kemampuan peserta didik baik sebelum diberikan intervensi, saat diberikan intervensi, dan sesudah diberikan intervensi. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis dalam kondisi dan analisis antar kondisi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan media realia dapat meningkatkan kemampuan berhitung bagi peserta didik dengan hambatan intelektual ringan. Hal tersebut dilihat dari perolehan skor baseline A dalam 3 sesi yaitu skor 45 dari skor maksimal 90 untuk aspek berhitung, mencocokkan angka sesuai dengan jumlah benda,dan menghubungkan angka sesuai dengan jumlah benda. Sedangkan, tahap baseline A’ memperoleh skor 87 dari skor maksimal 90 dalam 3 sesi untuk aspek berhitung, mencocokkan angka sesuai dengan jumlah benda, dan menghubungkan angka sesuai dengan jumlah benda. Hal ini dapat dikatakan bahwa penggunaan media realia dapat diterapkan untuk meningkatkan kemampuan berhitung pada peserta didik dengan hambatan intelektual ringan. ***** The purpose of the study to determine the effect of realia media use on numeracy skills in sixth grade students with mild intellectual disabilities. The subjects of this study were students with mild intellectual disabilities in the sixth grade at SKh PGRI Rangkasbitung. The method used in this study uses the Single Subject Research (SSR) method using the A-B-A design. Data werecollected by means of interviews, the results of report cards, weekly evaluation scores and oral tests to show the ability of students beforebeing given the intervention, when the intervention was given, and after the intervention was given. Analysis of the data used in this studyis analysis under conditions and analysis between conditions. The results of the study indicate that the use of realia media can improvenumeracy skills for students with mild intellectual disabilities. This canbe seen from the acquisition of a baseline A score in 3 sessions, namely a score of 45 out of a maximum score of 90 for the counting aspect, matching numbers according to the number of objects, and connecting numbers according to the number of objects. Meanwhile,the baseline stage A' obtained a score of 87 out of a maximum scoreof 90 in 3 sessions for aspects of counting, matching numbersaccording to the number of objects, and connecting numbers according to the number of objects. It can be said that the use of realiamedia can be applied to improve numeracy skills in students with mildintellectual disabilities

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Hartini Nara, M.Si. ; 2). Dr. Indra Jaya, M.Pd.
Subjects: Pendidikan > Penelitian Tindakan Kelas > Metode Belajar Mengajar
Pendidikan > Media Pembelajaran
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Luar Biasa
Depositing User: Users 16022 not found.
Date Deposited: 12 Sep 2022 05:36
Last Modified: 18 Jan 2024 00:12
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/35660

Actions (login required)

View Item View Item