PENGEMBANGAN VIDEO PENGENALAN WAYANG SEBAGAI SARANA PENGUATAN GEMAR KESENIAN WAYANG DAN PERILAKU PEDULI LINGKUNGAN ANAK USIA 5-6 TAHUN

FAHAD AINUN NAJIB, . (2023) PENGEMBANGAN VIDEO PENGENALAN WAYANG SEBAGAI SARANA PENGUATAN GEMAR KESENIAN WAYANG DAN PERILAKU PEDULI LINGKUNGAN ANAK USIA 5-6 TAHUN. Magister thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (638kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (234kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (513kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (479kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (191kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (216kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Era Globalisasi dan revolusi industry 4.0 yang terjadi pada saat ini sangat berpengaruh terhadap kehidupan manusia. Globalisasi memudahkan manusia dalam segala aspek kehidupan, namun globalisasi juga menyebabkan beberapa dampak negative, salah satunya adalah tergesernya eksistensi budaya dan kesenian daerah. Hal ini disebabkan pertukaran informasi, budaya, kesenian antar negara yang tidak terbatas. Pertukaran informasi yang ada menyebabkan akulturasi budaya yang menyebabkan hilangnya suatu budaya disuatu negara. Salah satu kesenian yang mulai dilupakan adalah kesenian asli Jawa Tengah yaitu kesenian Wayang Kulit. Penelitian ini mengembangkan media wayang kulit sesuai dengan perkembangan jaman dengan mengembangkan wayang digital dengan model ADDIE melalui 3 uji ahli penguji, antara lain ahli media, ahli materi dan ahli wayang kulit. Selain itu, video diujikan kepada 2 lembaga TK dengan menggunakan 8 anak. Hasil expert judgment ahli media mendapatkan nilai 96% (sangat layak), dan ahli Materi mendapatkan 75% (layak), dan ahli wayang 91,6% (sangat layak). Kesimpulan hasil expert judgment mendapatkan nilai Sangat Layak sebagai media pengenalan kesenian wayang dan perilaku peduli lingkungan. Hasil pengujian pre test dan post test anak menunjukan meningkat menjadi 53.25 (83%). Pengetahuan anak terkait karakter cinta budaya rata-rata 19,2 setelah diberikan Tindakan menjadi 53,25 naik 50%, dan terkait indicator peduli lingkungan mendapatkan skor awal 12,5 menjadi 27,37, dimana pengetahuan anak meingkat 47%. Hal ini menjadi dasar bahwa media Semar Peduli Lingkungan dapat meningkatkan perilaku Cinta Kesenian Daerah dan meningkatkan perilaku peduli lingkungan pada anak 5-6 tahun. Wayang digital diperkenalkan melalui kanal video online Youtube/Youtube Kids HELLO FAHAD dan buku panduan pelaksanaan kegiatan dapat di unduh pada link Google Drive pada deskripsi video pada kanal Youtube Hello Fahad . The era of globalization and the industrial revolution 4.0 that is happening at this time is very influential on human life. Globalization makes it easier for humans in all aspects of life, but globalization also causes several negative impacts, one of which is the shifting of the existence of regional culture and arts. This is due to the unlimited exchange of information, culture, art between countries. Existing information exchange causes cultural acculturation which causes the loss of a culture in a country. One of the arts that is starting to be forgotten is the original art of Central Java, namely the art of shadow puppets. This research develops wayang kulit media in accordance with the times by developing digital puppets with the ADDIE model through 3 tests of expert examiners, including media experts, material experts and shadow puppet experts. In addition, the video was tested on 2 kindergarten institutions using 8 children. The results of the media expert's expert judgment scored 96% (very feasible), and the Material expert received 75% (decent), and the wayang expert 91.6% (very feasible). The results of the pre-test and post-test for children showed an increase to 53.25 (83%). Children's knowledge related to the character of cultural love averages 19.2 after being given action to 53.25, up 50%, and related to environmental care indicators get an initial score of 12.5 to 27.37, where children's knowledge increases 47%. This becomes the basis that Semar Cares for the Environment media can increase the love of lokal arts and environmental care behavior in children 5-6 years old. Digital puppets are introduced through the online video channel Youtube/Youtube Kids HELLO FAHAD and the activity manual can be downloaded on the Google Drive link in the video description on the Hello Fahad Youtube channel.

Item Type: Thesis (Magister)
Additional Information: 1). Dr. Nurbiana Dhieni, M.PSi. ; 2). Dr. Nurjannah, M.Pd.
Subjects: Pendidikan > Teori, Penelitian Pendidikan
Pendidikan > Media Pembelajaran
Kesenian > Seni Rupa, Fotografi
Divisions: PASCASARJANA > S2 Pendidikan Anak Usia Dini
Depositing User: Users 18155 not found.
Date Deposited: 01 Aug 2023 01:00
Last Modified: 01 Aug 2023 01:00
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/38924

Actions (login required)

View Item View Item