PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING AKUN INSTAGRAM @BUKALAPAK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ONLINE DI APLIKASI BUKALAPAK

RASYIFA RUSHARIJANTO, . (2023) PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING AKUN INSTAGRAM @BUKALAPAK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ONLINE DI APLIKASI BUKALAPAK. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (686kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (587kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (449kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (832kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (234kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (390kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan dunia bisnis melalui media digital di masa sekarang ini, memudahkan masyarakat dalam melakukan kegiatan sehari-hari seperti mencari informasi, media komunikasi, hingga proses promosi dan jual beli yang dapat dilakukan dengan bantuan internet seperti dengan pemanfaatan media sosial. Kegiatan ini dikenal dengan social media marketing yang juga dilakukan oleh salah satu e-commerce terbesar di Indonesia, Bukalapak. Sebagai bentuk adaptasi perusahaan dalam mengikuti perkembangan zaman, Bukalapak juga melakukan promosi dengan media sosial Instagram mereka untuk membantu meningkatkan penjualan. Dengan jumlah followers yang dimiliki oleh Bukalapak dimana menempati urutan terakhir dibandingkan dengan e-commerce lainnya, Bukalapak tetap berusaha untuk menarik pasarnya melalui social media. Penelitian ini betujuan untuk mengetahui Pengaruh Social media marketing akun Instagram @Bukalapak terhadap Keputusan Pembelian Online di Aplikasi Bukalapak. Konsep penelitian yang digunakan adalah Komunikasi Pemasaran dengan menggunakan teori Media Baru. Media baru hadir dengan mengubah cara manusia berkomunikasi dari one-way menjadi two-way, hingga multi-way flow. Pada penelitian ini komunikasi pemasaran yang dilakukan dengan social media marketing diukur dengan empat dimensi, yaitu Content Creation, Content Sharing, Connecting, dan Community Building. Untuk mengetahui hasil tingkat keputusan pembelian diukur dengan empat dimensi yaitu Pilihan Produk, Pilihan Merek, Pilihan Penyalur, dan Jumlah Pembelian. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode survei. Populasi dari penelitian adalah seluruh followers Instagram @Bukalapak sejumlah 2.125.758 per tanggal 27 Oktober 2022. Teknik penarikan sample dgan random sampling menggunakan rumus slovin yang menghasilkan sample sejumlah 99,99 dan dibulatkan menjadi 100 orang. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis univariat dan bivariat mengunakan analisis regresi linear sederhana. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa adanya pengaruh dari social media marketing akun Instagram @Bukalapak terhadap keputusan pembeian online di aplikasi Bukalapak yang signifikan. Hal ini dibuktikan dari dimensi content creation dan jumlah pembelian mendapatkan nilai rata-rata tertinggi yang dapat kita artikan bahwa konten yang dibuat oleh Bukalapak berpengaruh terhadap pembelian yang dilakukan di aplikasi Bukalapak. Hasil ini juga sesuai dengan teori social media marketing dimana penggunaan social media untuk membangun kesadaran, pengenalan, hingga pengambilan keputusan terhadap suatu produk dengan menggunakan social media. Kesimpulan yang didapat dari penelitian ini adalah terdapat adanya pengaruh social media marketing akun Instagram @Bukalapak terhadap keputusan pembeliuan online di aplikasi Bukalapak. Hal tersebut dapat kita ambil kesimpulan dari frekuensi postingan Instagram @Bukalapak yang rutin sehingga membuat para followers Instagram @Bukalapak sering melihat postingan produk di Bukalapak dan mendorong mereka untuk melakukan transaksi. Saran untuk penelitian selanjutnya diharap menggunakan teori dan konsep yang berbeda dalam mencari variabel ini. The development of the business world through digital media today makes it easier for people to carry out daily activities such as searching for information, communication media, to promotion and buying and selling processes that can This can be done with the help of the internet, such as by using social media. This activity is known as social media marketing which is also carried out by one of the largest e-commerce companies in Indonesia, Bukalapak. As a form of adaptation for the company to keep up with the times, Bukalapak also carries out promotions on their Instagram social media to help increase sales. With the number of followers owned by Bukalapak which ranks last compared to other e- commerce , Bukalapak is still trying to attract its market through social media. This study aims to determine the influence of social media marketing Instagram account @Bukalapak on online purchasing decisions in the Bukalapak application. The research concept used is Marketing Communication using New Media theory. New media comes by changing the way humans communicate from one- way to two-way, to multi-way flow. In this study, marketing communications carried out using social media marketing were measured by four dimensions, namely Content Creation, Content Sharing, Connecting, and Community Building. To find out the results of the level of purchasing decisions is measured by four dimensions, namely Product Choice, Brand Choice, Dealer Choice, and Purchase Amount. This research is a quantitative research with a survey method. The population of the study were all Instagram @Bukalapak followers , totaling 2,125,758 as of October 27, 2022. The sampling technique was random sampling using the slovin formula which produced a sample of 99.99 and rounded up to 100 people. The data analysis method used is univariate and bivariate analysis using simple linear regression analysis. The results of this study indicate that there is a significant influence from social media marketing Instagram account @Bukalapak on online purchase decisions in the Bukalapak application. This is evidenced by the dimensions of content creation and the number of purchases getting the highest average value, which means that the content created by Bukalapak has an effect on purchases made on the Bukalapak application. These results are also consistent with the theory of social media marketing where the use of social media to build awareness, recognition, and decision-making for a product using social media. iii Machine Translated by Google The conclusion drawn from this study is that there is an influence of social media marketing on the Instagram @Bukalapak account on online purchase decisions in the Bukalapak application. We can conclude this from the frequency of Instagram @Bukalapak's regular posts, so that @Bukalapak's Instagram followers often see product posts on Bukalapak and encourage them to make transactions. Suggestions for further research are expected to use different theories and concepts in finding this variable.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Dini Safitri, M.Si, CPR. ; 2). Maulina Larasati Putri, S.Sos, M.Ikom.
Subjects: Ilmu Sosial > Ilmu Sosial (Umum)
Ilmu Sosial > Komunitas Sosial, Ras dan Kelompok
Divisions: FIS > S1 Ilmu Komunikasi
Depositing User: Users 18089 not found.
Date Deposited: 01 Sep 2023 06:13
Last Modified: 01 Sep 2023 06:13
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/39791

Actions (login required)

View Item View Item