PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS ANDROID PADA MATERI KESELAMATAN, KESEHATAN, KERJA DAN LINGKUNGAN (K3L) DI SMK AL-KHAIRIYAH 2 KELAS X

SUGENG RYANTO, . (2023) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS ANDROID PADA MATERI KESELAMATAN, KESEHATAN, KERJA DAN LINGKUNGAN (K3L) DI SMK AL-KHAIRIYAH 2 KELAS X. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (688kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (259kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (248kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (240kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (971kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (185kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (128kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengembangkan media pembelajaran dengan menggunakan media interaktif berbasis android pada materi Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan (K3L) dan menghasilkan kelayakan media pembelajaran interaktif berbasis android pada materi Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan (K3L). Tempat penelitian dilakukan di SMK Al-Khairiyah 2 kelas X MA. Jenis penelitian ini menggunakan pengembangan model ADDIE dengan sampai tahapan implementasi tetapi tidak sampai meningkatkan hasil belajar. Penelitian ini memfokuskan pada pengembangan dan kelayakan media pembelajaran interaktif pada materi Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan (K3L). Media pembelajaran interaktif ini memiliki ukuran file 17,2 MB. Hasil validasi ahli materi dalam persentase yaitu 62,8% dikategorikan “Layak”. Hasil validasi ahli media dalam persentase yaitu 70% dikategorikan “Layak”. Dan hasil responden dalam persentase yaitu 84,2% dikategorikan “Sangat Layak”. Penelitian dan Pengembangan ini menghasilkan produk berupa suatu media interaktif materi Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan (K3L). Saran dalam pengembangan suatu media pembelajaran untuk materi tertentu, sangat penting bagi peneliti untuk menguasai materi pembelajaran yang akan dikembangkan. Media pembelajaran interaktif seperti ini masih dapat dikembangkan lagi sehingga dapat digunakan pada perangkat lain yang lebih canggih. ***** The purpose of this research was conducted to develop learning media using android-based interactive media on Safety, Occupational Health and Environment (K3L) material and produce feasibility of android-based interactive learning media on Safety, Occupational Health and Environment (K3L) material. The research was conducted at SMK Al-Khairiyah 2 class X MA. This type of research uses the ADDIE model development with up to the implementation stage but not to improve learning outcomes. This research focuses on the development and feasibility of interactive learning media on Safety, Occupational Health and Environmental (K3L). This interactive learning media has a file size of 17.2 MB. The results of material expert validation in a percentage of 62.8% are categorised as "Feasible". The results of media expert validation in a percentage of 70% are categorised as "Feasible". And the results of respondents in the percentage of 84.2% are categorised as "Very Feasible". This research and development produces a product in the form of an interactive media material Safety, Occupational Health and Environment (K3L). Suggestions in developing a learning media for certain materials, it is very important for researchers to master the learning material to be developed. Interactive learning media like this can still be developed further so that it can be used on other more sophisticated devices.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Dr. Phil. Imam Mahir, M.Pd. ; 2) Drs. Syaripuddin, M.Pd.
Subjects: Pendidikan > Media Pembelajaran
Divisions: FT > S1 Pendidikan Teknik Mesin
Depositing User: Users 19232 not found.
Date Deposited: 04 Sep 2023 00:50
Last Modified: 04 Sep 2023 00:50
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/40776

Actions (login required)

View Item View Item