MENINGKATKAN LITERASI BUDAYA SISWA MELALUI MODEL PROJECT BASED LEARNING PADA PEMBELAJARAN PPKN KELAS III SEKOLAH DASAR DI SDN TEBET TIMUR 15 PAGI

INGGIT PUSPITA SARI, . (2024) MENINGKATKAN LITERASI BUDAYA SISWA MELALUI MODEL PROJECT BASED LEARNING PADA PEMBELAJARAN PPKN KELAS III SEKOLAH DASAR DI SDN TEBET TIMUR 15 PAGI. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (878kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (337kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (453kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (445kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (195kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (255kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) meningkatkan literasi budaya pada pembelajaran PPKn dengan menggunakan model pembelajaran Project Based Learning pada siswa kelas III di SDN Tebet Timur 15 Pagi (2) melihat bagaimana model Project Based Learning dapat meningkatkan literasi budaya pada aspek pengetahuan pada pembelajaran PPKn siswa kelas III di SDN Tebet Timur 15 Pagi. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian tindakan kelas dengan model PTK Kemmis dan Mc. Taggart yang terdiri atas perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Penelitian ini melibatkan subjek penelitian yang terdiri dari 31 siswa. Dari hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat peningkatan kemampuan literasi budaya siswa. Hal ini dilihat dari tes tertulis kemampuan literasi budaya siswa pada pra-siklus dengan presentase ketuntasan sebesar 12,9% dan rata-rata nilai 45,4, kemudian meningkat pada siklus I dengan persentase ketuntasan sebesar 58% dan rata-rata nilai 66,4, dan meningkat kembali pada siklus II dengan persentase ketuntasan sebesar 87% dan rata-rata nilai sebesar 84,1. Kata Kunci: Literasi budaya, Pembelajaran berbasis proyek, Pembelajaran PPKn ********** This study aims to (1) improve cultural literacy in Civics learning by using the Project Based Learning learning model for third grade students at SDN Tebet Timur 15 Pagi (2) see how the Project Based Learning model can improve cultural literacy in Tebet Timur 15 Pagi. This research uses the method of classroom action research with the Kemmis and Mc PTK model. The results of this study indicate that there is an increase in students' cultural literacy skills. This can be seen from the written test of students' cultural literacy skills in the pre-cycle with a percentage of completeness of 12.9% and an average score of 45.4, then increased in cycle I with a percentage of completeness of 58% and an average score of 66.4, and increased again in cycle II with a percentage of completeness of 87% and an average score of 84.1. Keywords: Cultural literacy, Project-based learning, Civics Learning

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Linda Zakiah, M.Pd. ; 2). Dra. Endang M Kurnianti, M.Ed.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan
Pendidikan > Penelitian Tindakan Kelas
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Users 21134 not found.
Date Deposited: 20 Feb 2024 05:35
Last Modified: 20 Feb 2024 05:35
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/44989

Actions (login required)

View Item View Item