PENGARUH RELIGIUSITAS DAN STIGMA DIRI DALAM MENCARI BANTUAN TERHADAP INTENSI PENCARIAN BANTUAN PSIKOLOGIS PROFESIONAL PADA UMAT KRISTEN INDONESIA

SEPTY NATASYA DAU, . (2024) PENGARUH RELIGIUSITAS DAN STIGMA DIRI DALAM MENCARI BANTUAN TERHADAP INTENSI PENCARIAN BANTUAN PSIKOLOGIS PROFESIONAL PADA UMAT KRISTEN INDONESIA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER (12) septy natasa 1801620053.pdf

Download (556kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (247kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (368kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (329kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (441kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (150kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (259kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (744kB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh religiusitas dan stigma diri dalam mencari bantuan terhadap intensi pencarian bantuan psikologis profesional pada umat Kristen Indonesia. Alat ukur yang digunakan yakni Mental Help Seeking Intention Scale (MHSIS), 20-item Dimensions of Religiosity Scale (DR Scale), dan Self Stigma of Seeking Help (SSOSH). Populasi dalam penelitian ini adalah umat Kristen di Indonesia. Pengambilan sampel menggunakan teknik convenience sampling dan jumlah responden 251 orang. Teknis analisis menggunakan regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan terdapat pengaruh religiusitas dan stigma diri dalam mencari bantuan terhadap intensi pencarian bantuan psikologis profesional pada umat Kristen Indonesia sebesar 32.5%. Kata kunci: Intensi pencarian bantuan psikologis profesional, Religiusitas, Stigma diri dalam mencari bantuan, Umat Kristen. ***** ABSTRACT This study aims to investigate the influence of religiosity and self-stigma on seeking help on the intention to seek professional psychological help among Indonesian Christians. The measurement tools used were the Mental Help Seeking Intention Scale (MHSIS), the 20-item Dimensions of Religiosity Scale (DR Scale), and the Self Stigma of Seeking Help (SSOSH). The population in this study comprised Indonesian Christians. The sampling method employed was convenience sampling, with a total of 251 respondents. Multiple linear regression analysis was used for data analysis. The research results indicate that religiosity and self-stigma in seeking help simultaneously influence the intention to seek professional psychological assistance among Indonesian Christians by 32.5% Keywords: Intention to seek professional psychological help, Religiosity, Self-stigma on seeking help, Indonesian Christians.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Rahmadianty Gazadinda, S.Psi., M.Sc. 2). Ernawati, M.Psi.,Psikolog.
Subjects: Filsafat, Psikologi & Agama > Psikologi, Ilmu Jiwa
Divisions: FPPsi > S1 Psikologi
Depositing User: Users 24388 not found.
Date Deposited: 01 Aug 2024 06:06
Last Modified: 06 Aug 2024 00:35
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/47808

Actions (login required)

View Item View Item