GAYA BAHASA AL-QASHR DALAM AL-QUR’AN AL-KARIM JUZ 30 : STUDI RETORIKA ARAB

RICHAWATI SARDI SYAHPUTRI, . (2024) GAYA BAHASA AL-QASHR DALAM AL-QUR’AN AL-KARIM JUZ 30 : STUDI RETORIKA ARAB. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (486kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (662kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (490kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (620kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (664kB) | Request a copy

Abstract

*****ABSTRAK***** Penelitian ini mengkaji tentang salah satu gaya bahasa Al-Qur’an yang tinggi dan sarat akan makna yaitu Al-Qashr. Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap gaya bahasa Al-Qashr yang terdapat dalam Al-Qur’an Al-Karim Juz 30 beserta jenisnya yang beragam. Penelitian ini merupakan sebuah penelitian kualitatif dan metode yang digunakan adalah metode analisis deskriptif. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan cara studi kepustakaan yaitu peneliti mengumpulkan data dan informasi dari Al-Qur’an, buku-buku, artikel serta referensi lain yang berkaitan topik penelitian ini. Hasil dari penelitian ini adalah bahwa terdapat 51 temuan gaya bahasa al-qashr dalam Al-Qur’an Al-Karim Juz 30, yaitu terdiri dari 15 temuan dengan redaksi negasi (nafi) dan pengecualian (istitsna), 3 temuan dengan redaksi “innama”, 3 temuan dengan redaksi kata penghubung “bal”, dan 30 temuan dengan redaksi mendahulukan sesuatu yang seharusnya diakhirkan (taqdim ma haqquhu ta’khir). Adapun jenis-jenis al-qashr yang terdapat dalam juz 30, apabila ditinjau dari kedua rukun utamanya terdapat 40 temuan qashr shifat ‘ala maushuf dan 11 temuan qashr maushuf ‘ala shifat; apabila ditinjau dari hakikat dan kenyataan terdapat 31 temuan qashr haqiqi dan 20 temuan qashr idhafi; dan apabila ditinjau dari kondisi penerima terdapat 7 temuan qashr ifrad dan 13 temuan qashr qalb. Kata kunci: Retorika Arab, Gaya Bahasa Al-Qashr, Al-Qur’an, Juz 30 *****ABSTRACT****** This research looks at one of the Qur'an's high and meaning-filled language style, namely Qashr. This research aims to reveal the qashr styles contained in the 30th Juz of Holy Qur’an and its various types. This research is a qualitative research and the method used is descriptive analysis method. The data collection is done through the literature study in which the researcher collected data and information from the Holy Qur’an, books, articles, and other references related to the topic of this research. The results of this research are that in the 30th Juz of the Holy Qur'an there are 51 evidences of qashr styles, it consists of 15 evidences of qashr style with the tools of negation (nafi) and exception (istitsna), 3 evidences of qashr style with “innama”, 3 evidences of qashr style with the conjunction “bal”, and 30 evidences of qashr style with the method of presenting what should be delayed (taqdim ma haqquhu ta’khir). As for the kinds of qashr styles in the 30th Juz, depending on its two pillars, it consists of 40 evidences of qashr shifat ‘ala maushuf and 11 evidences of qashr maushuf ‘ala shifat; and depending on truth and reality, it consists of 31 evidences of qashr haqiqi and 20 evidences of qashr idhafi; and depending on the condition of the addressee, it consists of 7 evidences of qashr ifrad and 13 evidences of qashr qalb. Keywords: Arabic Rhetorical, The Qashr Style, Holy Qur’an, The 30th Juz

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Dr. Shafruddin Tajuddin, M.A. ; 2) Prof. Dr. Nuruddin, M.A.
Subjects: Filsafat, Psikologi & Agama > Alquran dan Kumpulan Karya Islam
Bahasa dan Kesusastraan > Bahasa Arab
Bahasa dan Kesusastraan > Sastra Arab
Divisions: FBS > S1 Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Richawati Sardi Syahputri .
Date Deposited: 30 Aug 2024 04:16
Last Modified: 30 Aug 2024 04:16
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/50705

Actions (login required)

View Item View Item