PENGARUH MODUL PELATIHAN TENTANG PERNIKAHAN DINI TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN PENGURUS PIK-R DI DESA SUMBERJAYA KECAMATAN TAMBUN SELATAN

PUNGKI ADI KUSUMA, . (2025) PENGARUH MODUL PELATIHAN TENTANG PERNIKAHAN DINI TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN PENGURUS PIK-R DI DESA SUMBERJAYA KECAMATAN TAMBUN SELATAN. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (620kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (128kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (168kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (300kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (197kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (124kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (56kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Modul Pelatihan Tentang Pernikahan Dini Terhadap Tingkat Pemahaman Pengurus PIK-R di Desa Sumberjaya Kecamatan Tambun Selatan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode Pre-Eksperimental, sedangkan desain penelitian yang digunakan adalah One Group Pre-Test dan Post-Test Design yaitu sebelum diadakannya edukasi akan diberikan Pre-Test dan setelah diadakan edukasi di berikan Post-Test. Populasi dalam penelitian ini adalah pengurus Pusat Informasi Konseling Remaja (PIK-R) Tunas Bangsa Desa Sumberjaya, Kecamatan Tambun Selatan yang berjumlah 30 orang. Sedangkan sampel yang diambil oleh penulis adalah total sampel yaitu 30 orang seluruh pengurus PIK-R Tunas Bangsa. Setelah itu, dilakukan analisis lebih lanjut menggunakan uji Paired Sample T-Test. Hasil uji menunjukkan adanya perbedaan yang cukup signifikan antara nilai Pre-Test dan Post-Test, yang menandakan bahwa modul pelatihan mememiliki pengaruh dalam meningkatkan pemahaman remaja tentang pernikahan dini. Rata-rata selisih nilai antara Pre-Test dan Post-Test adalah 24,8, yang menunjukkan peningkatan yang signifikan terhadap pemahaman remaja. Hasil pengujian Paired Sample T-Test dari data hasil perhitungan diperoleh taraf signifikansi (Sig.) sebesar 0,001 karena signifikansi lebih kecil dari 0,05 (0,001 < 0,05), maka Ho ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian, maka modul pelatihan tentang pernikahan dini berpengaruh terhadap tingkat pemahaman remaja di Desa Sumberjaya, Kecamatan Tambun Selatan. ***** This study aims to determine the effect of training modules on early marriage on the level of understanding of Understanding of PIK-R Management Sumberjaya Village, South Tambun District. This research is a quantitative study using the Pre-Experimental method, while the research design used is One Group Pre-Test and Post-Test Design, namely before the education will be given Pre-Test and after the education is given Post-Test. The population in this study was the management of Pusat Informasi Konseling Remaja (PIK-R) Tunas Bangsa Sumberjaya Village, South Tambun District which amounted to 30 people. While the sample taken by the author is a total sample of 30 people from all PIK-R Tunas Bangsa administrators. After that, further analysis was carried out using the Paired Sample T-Test test. The test results show a significant difference between the Pre-Test and Post-Test scores, indicating that the training module has an influence in increasing adolescents' understanding of early marriage. The average difference between Pre-Test and Post-Test scores was 24.8, indicating a significant increase in adolescents' understanding. The Paired Sample T-Test test results from the calculated data obtained a significance level (Sig.) of 0.001 because the significance is smaller than 0.05 (0.001 <0.05), then Ho is rejected and Ha is accepted. Thus, the training module on early marriage affects the level of understanding of adolescents in Sumberjaya Village, South Tambun District.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Prof. Dr. Muhammad Zid, M.Si. ; 2). Dr. Ode Sofyan Hardi, S.Pd., M.Si., M.Pd.
Subjects: Geografi, Antropologi > Geografi
Ilmu Sosial > Kondisi Sosial,Masalah Sosial,Reformasi Sosial
Ilmu Sosial > Demografi, Penduduk, Ilmu Kependudukan
Pendidikan > Media Pembelajaran
Divisions: FIS > S1 Pendidikan Geografi
Depositing User: Pungki Adi Kusuma .
Date Deposited: 06 Mar 2025 01:49
Last Modified: 06 Mar 2025 01:49
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/54243

Actions (login required)

View Item View Item