PENGARUH METODE DISCOVERY LEARNING TERHADAP PENALARAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN PPKn(Studi Eksperimen pada Siswa Kelas Xdi SMA Negeri 2 Tangerang)

ATEP BUFFA SATRIA OCTARIANA, . (2016) PENGARUH METODE DISCOVERY LEARNING TERHADAP PENALARAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN PPKn(Studi Eksperimen pada Siswa Kelas Xdi SMA Negeri 2 Tangerang). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (21kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (225kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (157kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (90kB)
[img] Text
KATA PENGANTAR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (160kB)
[img] Text
LEMBAR ORISINALITAS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (543kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (572kB)
[img] Text
PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (85kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (169kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (282kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (215kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (234kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (87kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkandata empiris dan informasi tentang pengaruh metode Discovery Learningterhadap penalaran siswa dalam pembelajaran PPKn kelas X di SMA Negeri 2 Tangerang.Penelitian ini dilakukan pada bulan Februari sampai dengan bulan April 2016. Metode yang digunakan adalahmetode eksperimendengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Teknik pengambilan sampel yaitu mengggunakan teknik simple randomsampling. Jumlah sampelsebanyak 40 siswa pada kelas X MIA 1 dan pada kelas X MIA 2 sebanyak 40 siswa.Berdasarkan hasil penelitian dan pengolahan data, dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan dari penggunaan metode Discovery Learningterhadap penalaran siswa dalam pembelajaran PPKn. Hal ini ditunjukkan dengan peningkatan penalaran siswa pada kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkan dengan penalaran siswa kelas kontrol. Jadi, metode Discovery Learningberpengaruh dalam meningkatkan penalaran siswa dalam pembelajaran PPKn di SMA Negeri 2 Tangerang.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: Ilmu Sosial > Ilmu Sosial (Umum)
Divisions: FIS > S1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Depositing User: Users 29 not found.
Date Deposited: 21 Jul 2020 15:55
Last Modified: 21 Jul 2020 15:55
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/8146

Actions (login required)

View Item View Item