HUBUNGAN PEMANFAATAN MEDIA ONLINE SEBAGAI SARANA KAMPANYE DENGAN PARTISIPASI POLITIK(Studi Korelasi di Kelurahan Pancoran Mas, Depok, Jawa Barat)

INTAN SHOLIHAH, . (2016) HUBUNGAN PEMANFAATAN MEDIA ONLINE SEBAGAI SARANA KAMPANYE DENGAN PARTISIPASI POLITIK(Studi Korelasi di Kelurahan Pancoran Mas, Depok, Jawa Barat). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (93kB)
[img] Text
Daftar Pustaka, Kata Pengantar, Daftar Isi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (202kB)
[img] Text
Lembar Orisinalitas.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (124kB)
[img] Text
Lembar Pengesahan Skripsi (2).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (146kB)
[img] Text
Lembar Persetujuan Publikasi.pdf

Download (151kB)
[img] Text
skripsi cover.pdf

Download (26kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (228kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (445kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (444kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (891kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (91kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan data empiris tentang Pemanfaatan MediaOnline Sebagai Sarana Kampanye Dengan Partisipasi Politik. Pada penelitian ini, lokasi penelitian berada di Kelurahan Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa Barat, yang dimulai pada Bulan Maretsampai dengan Bulan Mei 2016.Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah Metode Korelasional dengan Pendekatan Kuantitatif. Untuk teknik pengambilan sampel digunakan teknik cluster random samplingdengan jumlah responden sebanyak 60 orang. Teknik cluster random sampling dipilih karena, cukup luasnya wilayah di Kelurahan Pancoran Mas. Sehingga pengambilan sampel dilakukan secara kelompok dengan dipilihnya 10 Rukun Warga dengan masing-masing Rukun Warga diambil sampel sebanyak 6 orang.Uji coba instrument menggunakan uji validitas dengan rumus r product momentdan uji reliabilitas menggunakan rumus Alpha Cronbach. Dalam perhitungan uji normalitas, untuk masing-masing variabel didapatkan hasil 0,099 untuk variabel X dan 0,062 untuk variabel Y dengan L tabel yaitu 0,114, syarat suatu variabel dikatakan normal yaitu apabila L hitung < L tabel. Dari hasil tersebut dapat terlihat bahwa variabel X dan variabel Y berdistribusi normal. Dalam hasil perhitungan Uji Liliefors dapat menyimpulkan galat taksiran regresi X atau Y signifikan, dikarenakan F hitung > F tabel yaitu 26,46 > 4,01 dan persamaan regresinya yaitu Y= 13,76 + 0,056X.Sedangkan Uji kelinieran regresi menghasilkan F hitung < F tabel (1,40<1,86), ini menunjukkan bahwa model regresi yang dipakai adalah berarti/linier. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara Pemanfaatan Media Online Sebagai Sarana Kampanye Dengan Partisipasi Politik. Hal tersebut dapat dilihatdari hasil perhitungan uji hipotesis korelasi product moment yang menghasilkan rxy = 0,560 dengan persyaratan r hitung > r tabel (0,560 > 0,254). Sedangkan uji keberartian korelasi yang dilakukan dengan uji-t menghasilkan t hitung > t tabel, yaitu 5,14 > 0,200. Uji determinasi menghasilkan rxy2 sebesar 0,3133 atau 31,33%, ini menunjukkan bahwa variasi variabel Y ditentukan oleh variabel X.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: Ilmu Politik > Teori Politik
Divisions: FIS > S1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Depositing User: hartati .
Date Deposited: 18 Aug 2020 16:16
Last Modified: 18 Aug 2020 16:16
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/8406

Actions (login required)

View Item View Item