Dwi Hari Wibowo, . (2012) Pengaruh Faktor Sosial, Faktor Psikologis dan Brand Awareness Terhadap Pengambilan Keputusan Pembelian Produk Handphone Merek BlackBerry (Survei Pada Mahasiswa Jurusan S1 Akuntansi Angkatan 2007 Trisakti School Of Management). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.
Text
DWI HARI WIBOWO .pdf Download (5MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara faktor sosial, faktor psikologis dan brand awareness terhadap terhadap pengambilan keputusan Khususnya pada mahasiswa jurusan S1 Akuntansi angkatan 2007 Trisakti School Of Management. Penelitian ini menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpulan data. Lokasi penelitian ini dilaksanakan di Trisakti School Of Management (TSM). Analisis penelitian ini dilakukan dengan menggunakan program aplikasi statistik SPSS (Statistical Package for The Social Science) versi 18 untuk mengolah data. Angka probabilitas koefesien antara faktor sosial, faktor psikologis dan brand awareness sebesar: 8.583, 19.425, 2.292, dari uji koefisien dapat dilihat nila t yang paling berpengaruh dalam keputusan pembelian adalah variable faktor psikologis yaitu sebesar 19.425. Kata kunci: Faktor sosial, Faktor psikologis, Brand awareness dan Keputusan pembelian.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 1.) Dr. Mohamad Rizan, SE, MM 2.) Dra. Basrah Saidani, M.Si (Dr. Cand) |
Subjects: | Manajemen > Manajemen , Business Manajemen > Manajemen Kantor, Organisasi Manajemen > Manajemen Pemasaran |
Divisions: | FE > S1 Manajemen |
Depositing User: | putra putra putra |
Date Deposited: | 31 Oct 2019 09:19 |
Last Modified: | 31 Oct 2019 09:19 |
URI: | http://repository.unj.ac.id/id/eprint/923 |
Actions (login required)
View Item |