PENGARUH INTERNET PARENTING TERHADAP INTERNET BEHAVIOUR REMAJA DI SMPN 194 JAKARTA TIMUR

MUTIA RIANI DESTARI, . (2021) PENGARUH INTERNET PARENTING TERHADAP INTERNET BEHAVIOUR REMAJA DI SMPN 194 JAKARTA TIMUR. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (819kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (226kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (412kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (453kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (525kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (208kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (288kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (494kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Internet Parenting terhadap Internet Behaviour remaja di SMPN 194 Jakarta Timur. Pengumpulan data penelitian mulai bulan Maret sampai dengan bulan Juli tahun 2020 dengan menggunakan teknik pelaporan diri. Penelitian ini melibatkan 235 orang siswa kelas 7 dan kelas 8 yang dipilih secara acak. Instrumen untuk mengukur Internet Parenting adalah Factor Analysis of Mediating Rules and Practices (Livingstone dan Helsper, 2008) yang terdiri atas 24 pernyataan. Instrumen untuk mengukur Internet Behavior adalah Principal Component Analysis of Internet Use Questionnaire (Johnson & Kulpa, 2006) yang terdiri atas 20 pernyataan. Data yang telah dikumpulkan diolah dan dianalisis dengan menggunakan statistika deskriptif dan statistika inferensial yaitu uji regresi linear sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Internet Parenting termasuk dalam kategori sedang (63,6). Internet Behaviour juga termasuk dalam kategori sedang (59,2). Hasil analisis uji regresi linear sederhana menunjukkan bahwa Internet Parenting berpengaruh signifikan negatif terhadap Internet Behaviour Remaja (β=-0,223, p<0,01). Hasil ini mengindikasikan bahwa sikap orang tua yang semakin tinggi dalam mendisiplinkan penggunaan internet pada remaja dapat menurunkan frekuensi remaja dalam menggunakan internet. Dengan demikian, penerapan Internet Parenting dapat menjadi salah satu cara untuk mengurangi frekuensi penggunaan internet pada remaja. **************** This study aims to analyze the influence of internet parenting on adolescent internet behaviour in SMPN 194 East Jakarta. Research data collection from March to July 2020 using self-report techniques. This study involved 235 students in grade 7th and grade 8th, who were randomly selected. The instrument for measuring internet parenting was the Factor Analysis of Mediating Rules and Practices (Livingstone and Helsper, 2008), which consists of 24 statements. The instrument for measuring internet behavior was the Principal Component Analysis of the Internet Use Questionnaire (Johnson & Kulpa, 2006), which consists of 20 statements. The data collected was analyzed using descriptive statistics and inferential statistics, namely simple linear regression tests. The results showed that internet parenting was included in the moderate category. Internet behaviour is also included in the moderate category. The results of simple linear regression analysis show that Internet Parenting has a significant negative influence on Adolescent Internet Behavior (β=-0,223, p<0,01). These results indicate that the higher the attitude of parents in disciplining internet use in adolescents can reduce the frequency of adolescents using the internet. Thus, the application of Internet Parenting can be one way to reduce the frequency of internet use among adolescents.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Hamiyati, M.Si. ; 2). Elmanora, S.Si, M.Si.
Subjects: Ilmu Sosial > Ilmu Sosial (Umum)
Ilmu Sosial > Komunitas Sosial, Ras dan Kelompok
Divisions: FT > S1 Pendidikan Kesejahteraan Keluarga
Depositing User: Users 8893 not found.
Date Deposited: 11 Feb 2021 21:29
Last Modified: 11 Feb 2021 21:29
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/12701

Actions (login required)

View Item View Item