SUCI ADIYANI, . (2012) PENGARUH ANTARA EFIKASI DIRI DAN INTELIGENSI DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA SMA NEGERI 12 JAKARTA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.
Text
SUCI-dikompresi.pdf Download (528kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh antara efikasi diri dan inteligensi dengan prestasi belajar siswa SMAN 12 Jakarta Timur. Penelitian ini dilakukan selama lima bulan terhitung mulai bulan Desember 2011 sampai dengan bulan Mei 2012. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survei dengan pendekatan korelasional. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa SMA Negeri 12 Jakarta Timur sebanyak 698 orang siswa, dan populasi terjangkau dari penelitian ini adalah siswa kelas X yang berjumlah 239 orang siswa. Sampel yang digunakan sebanyak 142 siswa dengan menggunakan teknik acak proporsional. Data variabel Y (Prestasi belajar) merupakan data sekunder yang didapat dari nilai rapor mid semester siswa kelas X pada semester genap Tahun Ajaran 2011/2012. Sedangkan data variabel X1 (Efikasi Diri) instrumen yang digunakan adalah replika New General Self Efficacy (NGSE) dari peneliti Gilad Chen, et.al., dengan reliabilitas sebesar α = 0,86 dan diukur menggunakan skala Likert. Data variabel X2 (Inteligensi) merupakan data sekunder yang didapat dari nilai tes inteligensi....
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 1.) Widya Parimita, S.E, M.PA 2.) Umi Widyastuti, S.E, M.E |
Subjects: | Ilmu Sosial > Industri, Buruh, Produksi > Pendidikan Ekonomi Pendidikan > Pendidikan Dasar Pendidikan > Teori, Penelitian Pendidikan Pendidikan > Penelitian Tindakan Kelas Pendidikan > Penelitian Tindakan Kelas > Pendidikan Dasar dan Menengah Pendidikan > Aneka Ragam tentang Pendidikan |
Divisions: | FE > S1 Pendidikan Ekonomi |
Depositing User: | putra putra putra |
Date Deposited: | 13 Nov 2019 13:20 |
Last Modified: | 13 Nov 2019 13:20 |
URI: | http://repository.unj.ac.id/id/eprint/1460 |
Actions (login required)
View Item |