MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PENJUMLAHAN DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI METODE BERMAIN MEMANCING IKAN PADA SISWA HAMBATAN INTELEKTUAL

Al Shaffaat Ronvy, . (2019) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PENJUMLAHAN DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI METODE BERMAIN MEMANCING IKAN PADA SISWA HAMBATAN INTELEKTUAL. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
01 COVER.pdf

Download (123kB)
[img] Text
02 HALAMAN PERSETUJUAN.pdf

Download (302kB)
[img] Text
03 ABSTRAK.pdf

Download (13kB)
[img] Text
05 SURAT PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI.pdf

Download (180kB)
[img] Text
06 KATA PENGANTAR.pdf

Download (74kB)
[img] Text
07 DAFTAR ISI.pdf

Download (110kB)
[img] Text
11 BAB I.pdf

Download (143kB)
[img] Text
12 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (325kB)
[img] Text
13 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (275kB)
[img] Text
14 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (301kB)
[img] Text
15 BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (13kB)
[img] Text
16 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (11kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar penjumlahan dalam pembelajaran Matematika di SLB negeri 4 Jakarta. Subjek penelitian adalah siswa kelas 3 SLB Negeri 4 Jakarta yang berjumlah 4 siswa. Metode yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas dengan menggunakan model Kemmis dan Mc Taggart. Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode bermain pancing ikan dapat meningkatkan hasil belajar penjumlahan Matematika oleh siswa dengan hambatan intelektual. Nilai rata-rata kemampuan Matematika siswa pada tes kemampuan awal tercatat sebesar 35. Pada akhir siklus I, setelah diberikan tindakan menggunakan media pancing ikan kemampuan matematika siswa meningkat menjadi 55. Kemampuan Matematika selanjutnya meningkat lagi menjadi 83 pada akhir siklus II. Hasil pengamatan menunjukkan bahwa menggunakan metode berain memancing ikan dapat membuat proses pembelajaran mudah, menyenangkan, dan menumbuhkan percaya diri pada siswa dengan hambatan intelektual. Hasil penelitian ini memberikan implikasi bahwa metode bermain memancing ikan dapat digunakan sebagai salah satu alternatif dalam pembelajaran untuk meningkatkan kemampuan penjumlahan pada siswa dengan hambatan intelektua

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Trisna Mulyeni, M.Pd ; 2). Dr. Muri Winarsih, M.Pd
Subjects: Pendidikan > Pendidikan Khusus
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Luar Biasa
Depositing User: Hartati .
Date Deposited: 30 Apr 2021 07:40
Last Modified: 30 Apr 2021 07:40
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/16113

Actions (login required)

View Item View Item