PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN DAN CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP CASH CONVERSION CYCLE DALAM LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013-2015

AUGI ADAM, . (2017) PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN DAN CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP CASH CONVERSION CYCLE DALAM LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013-2015. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
AUGI ADAM_8335145408.pdf

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mendapatkan bukti empiris tentang ukuran perusahaan dan corporate governance terhadap siklus konversi kas. Corporate governance diukur dengan dewan komisaris independen dengan proksi menghitung proporsi dewan komisaris independen terhadap jumlah anggota dewan komisaris, komite audit dikur dengan skor efektifitas komite audit dan ukuran perusahaan diukur dengan Ln total aset perusahaan. Penelitian ini menggunakan sampel perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2013-2015. Jumlah perusahaan manufaktur yang dijadikan sampel penelitian adalah 24 perusahaan selama 3 tahun dengan menggunakan metode purposive sampling. Pengujuan hipotesis dalam penelitian ini menggunakan metode regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa komisaris independen tidak memiliki pengaruh secara signifikan terhadap siklus konversi kas. Sedangkan ukuran perusahaan dan komite audit berpengaruh secara signifikan terhadap siklus konversi kas. This research aims to analyze and assess empirical evidance about company size and corporate governance on cash conversion cycle. firm size was measured with logaritma natural of total assets and Corporate governance with indepenent commissioner was measured by proportion of independent commissioner to board of commissioner, and audit committee was measured by size of audit committe. This research uses sample manufacturing companies listed in Indonesia Stock Exchange (IDX) during the period 2013-2015. The number of manufacturing companies that are used as research samples are 24 companies for 3 years using purposive sampling method. The purpose of hypothesis in this study using multiple regression method. The results hypothesis showed sishow that independent commissioners have not significant effect on the cash conversion cycle. in the other hand, firm size and audit committee significantly influence on cash conversion cycle.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Petrolis Nusa 2). Marselissa Nindito
Subjects: Ilmu Sosial > Perdagangan, e-commerce > Akuntansi
Divisions: FE > S1 Akuntansi
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 21 Mar 2022 01:25
Last Modified: 21 Mar 2022 01:25
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/24934

Actions (login required)

View Item View Item