ANGGIH PRASETIYO, . (2017) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL POINT COUNTER POINT DI KELAS V SDN PENGGILINGAN 05 PAGI CAKUNG JAKARTA TIMUR. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.
Text
ANGGIH PRASETIYO SKRIPSI - PDF.pdf Download (6MB) |
Abstract
Penelitian Tindakan Kelas ini memiliki tujuan untuk meningkatkan hasil belajar IPS melalui Model Point Counter Point. Penelitian ini di laksanakan di SDN Penggilingan 05 Pagi Jakarta Timur dengan subjek penelitian kelas V yang berjumlah 30 siswa pada semester II tahun pelajaran 2017. Model penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas dengan yang dikembangkan oleh Kemmis dan Mc. Taggar, serta dilaksanakan dalam 2 Siklus dengan materi Pokok bahasan peristiwa menjelang proklamasi. Setiap siklus terdiri dari tahapan perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Alat pengumpulan data yang digunakan adalah tes, catatan lapangan, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menemukan bahwa tindakan pada setiap siklus menggunakan Model Point Counter Point menunjukkan peningkatan hasil belajar IPS siklus I 66,67% sedangkan pada siklus II menjadi 86,67%. Berdasarkan temuan hasil Penelitian Tindakan Kelas ini dapat di simpulkan bahwa Model Point Counter Point dapat meningkatkan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial kelas V SDN Penggilingan 05 Pagi Cakung Jakarta Timur. Action Research This class has a purpose to improve social studies learning outcomes through Model Point Counter Point. This research was carried out in SDN Penggilingan 05 Pagi East Jakarta with the subject of V class research which amounted to 30 students in second semester of academic year 2017. The research model used is Classroom Action Research with developed by Kemmis and Mc. Taggar, and implemented in 2 Cycles with material The subject of the event ahead of the proclamation. Each cycle consists of planning, implementation, observation, and reflection. The data collection tools used are tests, field notes, observations, and documentation. The results of this study found that the action on each cycle using the Point Counter Point Models showed an increase in social stiudies learning outcomes cycle I 66.67% while in cycle II to 86.67%. Based on the findings of Class Action Research results can be concluded that the Point Counter Point Models can improve learning outcomes Social Science class V SDN Penggilingan 05 Pagi Cakung East Jakarta.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 1). Dr. Ajat Sudrajat, M.Pd. 2). Dra. Evita Adnan, M.Psi. |
Subjects: | Pendidikan > Pendidikan Dasar |
Divisions: | FIP > S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | sawung yudo |
Date Deposited: | 24 Mar 2022 05:52 |
Last Modified: | 24 Mar 2022 05:52 |
URI: | http://repository.unj.ac.id/id/eprint/25303 |
Actions (login required)
View Item |