PENGARUH PENGGUNAAN MASKER OATMEAL (Avena sativa) TERHADAP KELEMBAPAN KULIT WAJAH KERING

ERIKA DEWINDA KRISTY, . (2015) PENGARUH PENGGUNAAN MASKER OATMEAL (Avena sativa) TERHADAP KELEMBAPAN KULIT WAJAH KERING. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
BAB II.pdf

Download (400kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (587kB)
[img] Text
BAB IV .pdf

Download (404kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (175kB)
[img] Text
ABSTRAK,KATA PENGANTAR,DAFTAR ISI.pdf

Download (272kB)
[img] Text
DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (100kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (86kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (163kB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (104kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
LEMBAR PERSETUJUAN.pdf

Download (245kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh dari penggunaan masker oatmeal (Avena sativa) dalam perawatan kulit wajah kering terhadap peningkatan kadar kelembapan. Populasi yang digunakan pada penelitian ini yaitu wanita dewasa berusia 30-45 tahun yang memiliki jenis kulit wajah kering. Pengambilan sampel dilakukan dengan cara purposive sampling dimana pengambilan sampel dilakukan berdasarkan ciri-ciri atau sifat populasi yang telah diketahui sebelumnya dan sesuai dengan tujuan penelitian. Jumlah sampel sebanyak 10 orang yang dibagi dalam dua kelompok perlakuan , 5 kulit wajah kering wanita menggunakan masker oatmeal (Avena sativa) sebagai kelompok penelitian dan 5 kulit wajah wanita menggunakan masker beras merah sebagai kelompok kontrol. Masing�masing mendapatkan perlakuan sebanyak 8 kali dengan 8 kali pengujian kelembapan kulit Perawatan kulit wajah masker oatmeal (Avena sativa) dan masker beras merah dilakukan seminggu dua kali, biasa dilakukan rutin pada hari selasa dan jumat pada pukul 13.00, proses penggunaan masker selama 10-15 menit. Penilaian hasil kelembapan kulit dengan menggunakan masker oatmeal (Avena sativa) dan masker beras merah diperoleh dengan menggunakan lembar kriteria penilaian oleh dua dosen sebagai ahli juri dibidang kecantikan kulit. Berdasarkan deskripsi teoritis, maka dapat dirumuskan hipotesis penelitian : terdapat pengaruh penggunaan masker oatmeal (Avena sativa) terhadap kelembapan kulit wajah kering. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen. Penelitian ini menggunakan instrumen lembar penelitian dengan nilai pada proses perawatan dengan alat skin analyzer test. Setelah diperolah data hasil penelitian, dilakukan uji persyaratan analisis data dengan uji normalitas dengan hasil peningkatan hasil kadar kelembapan yang menggunakan masker oatmeal (Avena sativa) memperoleh Lhitung = 0,280 pada taraf signifikasi α = 0,05 dan n = 5 Ltabel = 0,337 dengan demikian Lhitung < Ltabel artinya data sampel berdistribusi normal dan peningkatan hasil kadar kelembapan dengan menggunakan masker beras merah (kontrol) memperoleh Lhitung = 0,241 pada taraf signifikasi α = 0,05 dan n = 5 Ltabel = 0,337 dengan demikian Lhitung < Ltabel artinya data sampel berdistribusi normal. *This study aims to determine whether there is any effect of the use oatmeal mask (Avena sativa) in the treatment of dry facial skin to increase moisture levels. The population used in this study are adult women aged 30 – 45 years, which have a dry facial skin. Sampling was done by purposive sampling in which sampling was conducted based by the characteristics or the nature of the population that has been known previously and according with the purpose of research. The total sample of 10 people are divided into two treatment groups, 5 women with dry facial skin using oatmeal mask (Avena sativa) as the study group and 5 others using red rice mask as the control group. Each group getting 8 times treatment with 8 times testing the skin moisture with oatmeal mask treatment and red rice mask treatment is done twice a week with the use of mask for 10 – 15 minutes. Assesstment result of moisturing skin with oatmeal mask and red rice mask obtained by using assesstment sheet by two lecturers as expert judges in skin care field. Based by theoretical description, research hypotesis can be formulated: there is an effect with the using of oatmeal mask with dry facial skin moisture. The method used in this study is the experimental method. This study using research sheet with value in the treatment process with skin analyzer test tool. After obtaining the research data, test data analysis with normality test with increasing results in moisture level with oatmeal mask gained Lhitung = 0,280 with significance level α = 0,05 and n = 5 Ltabel = 0,337 with that Lhitung < Ltabel meaning that sample data were normally distributed and the increased result of moisture level with red rice (control) gained Lhitung = 0,241 with significance level α = 0,05 and = 5 Ltabel = 0,337 with that Lhitung < Ltabel means the data sample normally distributed.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1. Dra. Eti Herawati, M.Si 2. Neneng Siti Silfi A,M.Si.Apt
Subjects: Tata Rias > Tata Rias (Makeup)
Divisions: FT > S1 Pendidikan Tata Rias
Depositing User: Users 8922 not found.
Date Deposited: 19 Apr 2022 06:27
Last Modified: 19 Apr 2022 06:27
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/27088

Actions (login required)

View Item View Item