HUBUNGAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN KEBERHASILAN TENDANGAN PINALTI FUTSAL PUTRA DI KLUB UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA

AGUS PRIYANTO, . (2014) HUBUNGAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN KEBERHASILAN TENDANGAN PINALTI FUTSAL PUTRA DI KLUB UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
1. COVER.docx

Download (22kB)
[img] Text
2. ringkasan print.doc

Download (29kB)
[img] Text
3. KATA PENGANTAR.doc

Download (28kB)
[img] Text
BAB V.doc

Download (32kB)
[img] Text
4. BAB I.doc

Download (41kB)
[img] Text
5. BAB II.doc

Download (533kB)
[img] Text
6. BAB III.doc

Download (488kB)
[img] Text
BAB IV.doc

Download (434kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.doc

Download (32kB)
[img] Text
DAFTAR IS1.docx

Download (20kB)
[img]
Preview
Image
Lembar Persetujuan.jpg

Download (1MB) | Preview
[img] Text
LEMBAR PERSETUJUAN.docx

Download (14kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) hubungan kekuatan otot tungkai dengan keberhasilan tendangan pinalti, (2) hubungan kepercayaan diri keberhasilan tendangan pinalti, (3) hubungan kekuatan otot tungkai dan kepercayaan diri dengan keberhasilan tendangan pinalti. Dengan menganalisa kita dapat mengetahui segala penyebab suatu peristiwa hingga bisa diperoleh pemahaman permasalahan tersebut.Biasanya dilakukan untuk mencari penyebab,duduk perkara dan sebagainya. Penelitian ini dilakukan sejak bulan April sampai bulan Juni 2014 di Gedung Serba Guna Universitas Negeri Jakarta.Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan teknik studi korelasi. Sampel yang di ambil dalam penelitian ini sebanyak 30 orang yang di ambil dari populasi yaitu sebanyak 50 orang dengan menggunakan teknik (random sampling). Teknik analisis statistik yang digunakan adalah teknik korelasi ganda dilanjutkan dengan uji t pada taraf signifikan. Hasil penelitian data menunjukan bahwa : 1). Terdapat hubungan yang positif kekuatan otot tungkai dengan keberhasilan tendangan pinalti yang ditunjukan dengan koefisien korelasi bahwa thitung = 2,401 lebih besar ttabel = 2,05 berarti koefisien korelasi ry1= 0,25 adalah signifikan. 2). Terdapat hubungan yang positif kepercayaan diri dengan keberhasilan tendangan pinalti ditunjukan dengan koefisien korelasi bahwa t.hitung = 2,84 lebih besar dari t,tabel = 2,05 berarti koefisien korelasi ry2= 0,34 adalah signifikan. 3). Terdapat hubungan positif kekuatan otot tungkai dan kepercayaan diri dengan keberhasilan tendangan pinalti di tunjukan dengan koefisien korelasi bahwa F.hitung = 4,35 lebih besar dari F.tabel = 3,59 Berarti koefisien tersebut Ry12 0,38 adalah signifikan.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Muchtar Hendra Hasibuan, M.Pd. 2). Mustafa, M.Pd.
Subjects: Olah Raga dan Seni Pertunjukan > Pendidikan Olah Raga
Divisions: FIO > Ilmu Keolahragaan
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 20 May 2022 09:04
Last Modified: 20 May 2022 09:04
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/28776

Actions (login required)

View Item View Item