PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) UNTUK SISWA PENDIDIKAN ANAK USIA DINI (PAUD) DI PAUD SAHABAT

MUSHLIHAH PURWO SAPUTRI, . (2017) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) UNTUK SISWA PENDIDIKAN ANAK USIA DINI (PAUD) DI PAUD SAHABAT. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Skripsi_Mushlihah.pdf

Download (8MB)

Abstract

Pendidikan Anak usia dini adalah tahap kehidupan yang menentukan perkembangan anak untuk selanjutnya. tujuan pembelajaran yaitu tercapainya perubahan perilaku pada siswa setelah mengikuti kegiatan pembelajaran. Masalah yang di alami pada saat pembelajaran di PAUD SAHABAT, masih banyak siswa yang belum mengenal huruf, siswa menjadi kesulitan dalam mengeja kata-kata. sehingga anak usia dini tidak dapat mengetahui bentuk huruf, serta mengetahui huruf depan dari sebuah benda, bukan hanya huruf saja, seharusnya anak usia dini juga perlu tahu pengenalan suku kata sampai di rangkai menjadi suatu kata. di PAUD SAHABAT belum adanya pembelajaran berupa benda nyata, karena masih menggunakan metode ceramah hal ini di dapat melalui wawancara guru PAUD SAHABAT, padahal kemampuan mengenal huruf dan mengenal suku kata dalam tahap perkembangan anak usia dini sangat mudah dingat, jika diberi kesempatan untuk beruhubungan langsung dengan benda nyata. Oleh karena itu media sangat di butuhkan sebagai perantara guru ke siswa untuk menyampaikan isi materi tersebut, untuk membantu siswa dapat berfikir secara nyata. Metode pengembangan yang digunakan dalam perancangan media ini menggunakan Research & Development karena mampu mengatasi kebutuhan nyata melalui pengembangan solusi pada suatu masalah dan dapat menghasilkan produk yang memiliki validitas tinggi karena sudah melalui proses uji validasi oleh tim ahli dan uji coba lapangan. Early childhood education is stage of life that determine a children’s development to the next. The goal is to achieve a behavioral changes in students after participating in learning activities. Problems experienced during learning in PAUD SAHABAT, are still many students do not know alphabet yet, so that the students being difficult to spelling words. so that young children can not know the form of letters, as well as knowing the first character of an object, not just the letter alone, early childhood should also need to know the introduction in the chain of syllables to be a word. In PAUD SAHABAT still lack of learning in the form of real objects, because they still use lecture method known through interviews. whereas the ability to recognize letters and familiar syllables in the stage of early childhood development is very easy to be remembered, if given the opportunity to connect directly with real objects. Therefore, the media is needed as an intermediary for the teacher to the students about the content of the material, to help students to be able to think for real. The development method used in the design of this media is the Research & Development because be able to cope with the real needs through the development of solutions to a problem and can produce products that have high validity because it has been through the process of validation testing by a team of experts and field trials.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Bambang Prasetya Adhi, M.Kom 2) Drs. Bahrein Zaini, M.Pd
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Komputer
Divisions: FT > S1 Pendidikan Teknik Informatika Komputer
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 25 May 2022 05:27
Last Modified: 25 May 2022 05:27
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/28940

Actions (login required)

View Item View Item