KEPRIBADIAN SISWA BERPRESTASI DALAM PEMBELAJARAN SENI TARI DI SMKN 40 JAKARTA

IKA ADITIA CANDRA BUANA, . (2017) KEPRIBADIAN SISWA BERPRESTASI DALAM PEMBELAJARAN SENI TARI DI SMKN 40 JAKARTA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
IKA ADITIA CANDRA BUANA.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini tentang kepribadian siswa berprestasi dalam pembelajaran seni tari di SMKN 40 Jakarta, bertujuan untuk mengetahui kepribadian siswa berprestasi yang dimiliki oleh siswa dalam pembelajaran seni tari dari aspek tingkah laku, cara berfikir, usaha dan tindakan. Penelitian dilakukan peneliti ini karena ingin mendeskripsikan terhadap hasil belajar. Kepribadian siswa berprestasi dan dampak positifnya terhadap hasil belajar. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan prosedur penelitian terdiri dari tahap pra lapangan, pekerja lapangan dan tahap analisis data. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi, dan studi dokumen. Seluruh hasil pengumpulan data selanjutnya dianalisis melalui tiga tahap yaitu reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Derajad kepercayaan data dicek dengan teknik triangulasi metode dan sumber. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa siswa yang memiliki kepribadian berprestasi tingkah laku, cara berfikir, usaha, aksi/tindakannya lebih baik dari siswa lainnya dan kepribadian tersebut menjadi modal untuk berprestasi didalam mengikuti pembelajaran. This research is about the ability of students' achievement in learning Art of Dancing at SMKN 40 Jakarta, in order to know the ability of students' achievement in learning art of dancing, concerning: attitude, thinking, trying, and acting. This research is want to describe the students'result of learning. The identity students' achievement and positive impact on the result of study. This research is using qualitative research methods which follow action research procedures consist with: pre-field step, field worker, and data analysis step. Data were collected by conducting some instruments: interview technique, observation, and study document. All the collecting data were analyzed using three streps: Data reduction, Presenting the Data, and Conclussion. The reability data can be measured using triangulas Methods, and a realible source.The result of this research showed showed that the students have a good achievement, good attitude, thinking, trying, and acting are better than those who have less one, and that ability can have capital to get a good achievement in attending a study or learning

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Dr. Dwi Kusumawardani, M.Pd 2) Drs. Ida Bagus Ketut Sudiasa, M.Sn
Subjects: Kesenian > Seni Tari
Divisions: FBS > S1 Pendidikan Tari
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 26 May 2022 05:28
Last Modified: 26 May 2022 05:28
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/29096

Actions (login required)

View Item View Item