Penerapan Latihan Kehidupan Praktis (Exercises of Practical Life)

AYU FAJARWATI, . (2015) Penerapan Latihan Kehidupan Praktis (Exercises of Practical Life). Magister thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
BAB IV.pdf

Download (1MB)
[img] Text
abstrak, daftar isi, ringkasan, surat pernyataan, dll.pdf

Download (220kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (305kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (237kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (255kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (101kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (212kB)
[img] Text
cover!.pdf

Download (95kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (231kB)
[img] Text
DAFTAR RIWAYAT HIDUP (2).pdf

Download (76kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Mengetahui dan mendeskripsikan proses kegiatan latihan kehidupan praktis yang dilakukan di Right Steps Pancoran, (2) Mengetahui dan mendeskripsikan macam-macam kegiatan latihan kehidupan praktis yang dilakukan oleh anak usia 3-4 tahun, (3) Mengetahui dan mendeskripsikan manfaat serta tujuan diadakannya kegiatan latihan kehidupan praktis, (4) Mengetahui dan mendeskripsikan kegiatan latihan kehidupan praktis pada anak usia 3-4 tahun dalam kaitannya dengan perkembangan motorik halus anak, (5) Mengetahui dan mendeskripsikan kegiatan latihan kehidupan praktis pada anak usia 3-4 tahun dalam kaitannya dengan kemandirian anak. Subjek Penelitian merupakan anak dengan rentang usia 3-4 tahun di kelas Annie Apple yang berjumlah 5 orang. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan jenis penelitian studi fenomenologi. Analisis data yang digunakan yaitu model Mills dan Huberman. Data penelitian diperoleh dari observasi, wawancara, dokumentasi, dan catatan lapangan. Hasil temuan penelitian ini menunjukan bahwa: (1) Dalam proses kegiatan latihan kehidupan praktis di Right Steps Pancoran terdapat hal yang dinamakan dengan work cycle dan three period lesson dalam setiap kegiatan latihan kehidupan praktis yang dilakukan, (2) Terdapat berbagai macam-macam kegiatan yang dilakukan diantaranya memindahkan, menuangkan, dan memotong, (3) Kegiatan-kegiatan yang dilakukan memiliki manfaat serta tujuan dalam mengembangkan dan menstimulasi aspek perkembangan dari masing-masing anak, (4) Kegiatan-kegiatan latihan kehidupan praktis yang dilakukan dapat menstimulasi perkembangan motorik halus anak dengan berbagai kegiatan yang menekankan pada otot-otot halus anak (5) Kegiatan latihan kehidupan praktis yang dilakukan juga dapat menstimulasi kemandirian pada anak dengan diperkenalkannya kegiatan- kegiatan yang membuat anak untuk lebih mandiri. ***** The purpose of this research are: (1) To find out and to describe the process of practical life activity that were taken in Right Steps Pancoran, (2) To find out and to describe kinds of practical life activities that has been done by the aged three to four years old children, (3) To find out and to describe the purpose and the advantages of studying the practical life activities, (4) To find out and to describe the relation of practical life activities on children aged three to four years old and the development of their fine motor skill, (5) To find out and to describe the relation of practical life activities on children aged three to four years old and their independency. The subjects of this research are 5 children by the age of three to four years old in Annie Apple class of Right Steps Pancoran. This research uses qualitative method and phenomenology study kind of research. The researcher uses Mills and Huberman type to analyze the data. Observation, interview, photo/video documentations, and field records are used as the techniques of collecting data. The result of the analyses shows that: (1) There are two methods that have been used in Right Step Pancoran in applying practical life activities. They are work cycle and three period lessons, (2) There are some activities that can be done in practical life activity such as; transferring, pouring, and cutting, (3) There are purposes and advantages that can develop and stimulate each of the student’s growth aspects, (4) The practical life activities that have been done and focusing on the child’s fine muscle can stimulate the development of the children’s fine motor skill, (5) The practical life activities that have been done can also stimulate the children’s independency by introducing to the activity that can make the children to be more independent.

Item Type: Thesis (Magister)
Additional Information: 1). Dr. Tuti Tarwiyah, M.Si. ; 2). Dr. Syarif Sumantri, M.Pd.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan Dasar > Pendidikan Anak
Divisions: PASCASARJANA > S2 Pendidikan Anak Usia Dini
Depositing User: Users 14614 not found.
Date Deposited: 08 Jun 2022 07:03
Last Modified: 08 Jun 2022 07:03
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/29866

Actions (login required)

View Item View Item