FEBI DAMAYANTI, . (2019) PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL ORANG TUA-ANAK TERHADAP AGRESI SISWA KEPADA GURU. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.
Text
Skripsi_Febi Damayanti1125153426.pdf Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh dari komunikasi interpersonal orang tua-anak terhadap agresi siswa kepada guru. Sampel penelitian ini adalah 360 siswa yang sedang berada di jenjang SMP, SMA, dan SMK. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dan data diolah dengan menggunakan teknik analisis regresi. Alat ukur dari penelitian ini adalah The Aggression Questionnaire yang telah dimodifikasi sehingga dikhususkan untuk mengukur agresi siswa kepada guru. Kemudian untuk mengukur komunikasi Interpersonal orang tua-anak menggunakan alat ukur komunikasi interpersonal. Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh komunikasi interpersonal orang – tua anak terhadap agresi siswa kepada guru yang negatif sebesar 4.4%. yang bersifat negatif, yaitu semakin tinggi komunikasi interpersonal orang tua-anak, maka agresi siswa kepada guru akan semakin rendah dan begitu sebaliknya
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 1). Fitri Lestari Issom, M.Si. ; 2). Dr. Herwanto, M.Si. |
Subjects: | Pendidikan > Psikologi Pendidikan |
Divisions: | FPPsi > S1 Psikologi |
Depositing User: | Users 212 not found. |
Date Deposited: | 31 Jan 2020 15:06 |
Last Modified: | 31 Jan 2020 15:06 |
URI: | http://repository.unj.ac.id/id/eprint/3065 |
Actions (login required)
View Item |