CLASS STRUGGLE ON BOB MARLEY‟S SONG LYRICS

ANGGIAT PANGIHUTAN, . (2011) CLASS STRUGGLE ON BOB MARLEY‟S SONG LYRICS. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Anggiat Pangihutan (2225076613) - Class Struggle on Bob Marl.pdf

Download (673kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap perjuangan kelas yang digambarkan di dalam lirik lagu Bob Marley. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisa deskriptif dengan menggunakan teori semiotik. Untuk menjelaskan cara menggambarkan perjuangan kelas dalam lirik lagu Bob Marley, penulis menganalisa makna representament dan interpretament pada tanda-tanda yang terdapat dalam lirik lagu dengan menggunakan semiotika Charles Pierce. Perjuangan kelas kemudian diungkap berdasarkan makna yang terdapat dalam interpretament. Selanjutnya perjuangan kelas tersebut dianalisa berdasarkan teori teori perjuangan kelas Karl Marx dan teori hegemoni Gramsci. Sumber data pada penelitian ini adalah lima lirik lagu Bob Marley yaitu I Shot the Sheriff, War, Buffalo Soldier, Zimbabwe, and Get Up, Stand Up. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa lagu-lagu tersebut menggambarkan perjuangan kelas bawah untuk terbebas dari tekanan dan pengaruh hegemoni kelas atas. Melalui analisis ini dapat disimpulkan bahwa kelima lagu tersebut memiliki kecenderungan yang sama dalam menggambarkan perjuangan kelas bawah untuk terbebas dari segala macam bentuk tekanan dan pengaruh hegemoni dari kelas atas. Kelas bawah berjuang melawan kelas atas untuk mengakhiri diskriminasi kelas atas terhadap kelas bawah. ***** This study is aimed to reveal the class struggle issues portrayed in Bob Marley‘s song lyrics. The method employed in this study is descriptive analytical study using semiotics analysis theory. In order to represent the class struggle in Bob Marley‘s songs lyric, the writer analyzed the representament and interpretament meaning on signs existing in these song lyrics using semiotics analysis by Charles Pierce. Then, class struggle is revealed according to the meaning in interpretament level. Furthermore, the class struggle is analyzed by referring to class struggle theory by Karl Marx, and the hegemony power theory by Gramsci. The data sources of this study are five songs lyric of Bob Marley; they are I Shot the Sheriff, War, Buffalo Soldier, Zimbabwe, and Get Up, Stand Up. The findings of this study revealed that those songs portrayed the lower class struggle to become free from the oppression and hegemonic influence of the higher class. The lower class were being oppressed and used by the higher class. The higher class needs the lower class to obtain their need by using the lower class as a tool to attain their goal. Through this analysis, it can be concluded that there is a same tendency in the five songs in representing the lower class struggle to free from all kind oppression and hegemonic influence from higher class. The lower class was struggling to fight the higher class oppression and end the higher class discrimination towards the lower class.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Hasnini Hasra, M. Hum
Subjects: Bahasa dan Kesusastraan > Semiotik dan Semantik
Divisions: FBS > S1 Pendidikan Bahasa Inggris
Depositing User: Users 14685 not found.
Date Deposited: 16 Aug 2022 02:37
Last Modified: 16 Aug 2022 02:37
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/32496

Actions (login required)

View Item View Item