KADAR PEROKSIDA LIPID DAN AKTIVITAS SUPEROKSIDA DISMUTASE (SOD) SERUM DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2

HENI KRISTINA, . (2015) KADAR PEROKSIDA LIPID DAN AKTIVITAS SUPEROKSIDA DISMUTASE (SOD) SERUM DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
SKRIPSI HENI KRISTINA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Prevalensi diabetes melitus tipe 2 meningkat dengan pesat di negara-negara industri dan berkembang. Stres oksidatif diduga memiliki peran dalam perkembangan diabetes melitus tipe 2. Penelitian ini bertujuan untuk mengukur kadar malondialdehida (MDA) dan aktivitas superoksida dismutase (SOD) serum darah penderita diabetes melitus tipe 2, serta menganalisis hubungan keduanya. Penelitian dilaksanakan pada bulan Juni-Oktober 2014, menggunakan metode Ex Post Facto, desain cross-sectional. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kadar MDA serum darah penderita diabetes melitus tipe 2 signifikan lebih tinggi dibanding normal (P=0,000). Aktivitas superoksida dismutase (SOD) serum darah pada penderita diabetes melitus tipe 2 tidak berbeda signifikan dibanding normaln(P=0,290). Terdapat korelasi positif antara kadar MDA dengan aktivitas SOD serum darah pada DM 2 namun tidak signifikan (P=0,478) dengan rs=0,199, demikian pula pada kelompok normal (P=0,194) dengan rs=.0,355. Tidak terdapat perbedaan koefisien korelasi secara signifikan antara kedua kelompok (P=0,6781). Kesimpulan, terdapat perbedaan signifikan kadar MDA dan tidak terdapat perbedaan signifikan aktivitas SOD, terdapat korelasi postif namun tidak signifikan antara kadar MDA dengan aktivitas SOD serum darah pada diabetes melitus tipe 2 dan normal, serta tidak terdapat perbedaan signifikan antara kedua koefisien tersebut. ***** Prevalence of type 2 diabetes mellitus rapidly increase in industry and developing country. Oxidative stress was estimated has role in development of type 2 diabetes mellitus. This study was aim to measure levels of malondialdehyde (MDA) and activity of superoxide dismutase (SOD) in type 2 diabetes mellitus, and also to analyse the relationship among both. This study was conducted on July-October 2014, using Ex Post Facto method and cross sectional design. The result showed that MDA serum levels significantly higher in diabetes mellitus patient compare to normal (P=0,000). Activity of superoxide dismutase (SOD) in diabetes mellitus serum has no significant difference with normal (P=0,290).There was possitive correlation between levels of MDA and activity of SOD in type 2 diabetes mellitus but not significant (P=0,478) with rs=0,199, thus also in normal subject (P=0,194) with rs=0,355. There was no significant different between two correlation coefficient (P=0,6781). In conclusion, there was significant different level of MDA, there was no significant different activity of SOD, there was positive correlation but not significant between levels of MDA and activity of SOD serum in type 2 diabetes mellitus and normal. And there was no significant different between two correlation coefficient.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dra. Nurmasari Sartono, M.Biomed ; 2). Dr. Rusdi, M.Biomed
Subjects: Sains > Sains, Ilmu Pengetahuan Alam
Divisions: FMIPA > S1 Pendidikan Biologi
Depositing User: Users 14685 not found.
Date Deposited: 26 Aug 2022 05:24
Last Modified: 26 Aug 2022 05:24
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/33489

Actions (login required)

View Item View Item