YOLANDA LOURENTINA BR GINTING, . (2022) PENGARUH PENGETAHUAN KEBENCANAAN TERHADAP SIKAP KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT DALAM MENGHADAPI BENCANA TANAH LONGSOR DI DESA HAMBALANG KECAMATAN CITEUREUP KABUPATEN BOGOR JAWA BARAT. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.
Text
BAB 1.pdf.pdf Download (571kB) |
|
Text
BAB 2.pdf.pdf Restricted to Registered users only Download (469kB) | Request a copy |
|
Text
BAB 3.pdf.pdf Restricted to Registered users only Download (500kB) | Request a copy |
|
Text
BAB 4.pdf.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text
BAB 5.pdf.pdf Restricted to Registered users only Download (154kB) | Request a copy |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf.pdf Download (267kB) |
|
Text
LAMPRAN.pdf.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
|
Text
COVER.pdf.pdf Download (865kB) |
Abstract
Desa Hambalang merupakan salah satu wilayah di Kabupaten Bogor Jawa Barat yang rawan terhadap terjadinya bencana tanah longsor. Berdasarkan fakta tersebut penulis melakukan penelitian yang bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh dari pengetahuan kebencanaan terhadap sikap kesiapsiagaan masyarakat dalam menghadapi bencana tanah longsor di Desa Hambalang Kecamatan Citeureup Kabupaten Bogor Provinsi Jawa Barat. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan survei. Variabel independen (X) dalam penelitian ini merupakan pengetahuan kebencanaan dan variabel dependen (Y) adalah sikap kesiapsiagaan masyarakat dalam menghadapi bencana tanah longsor. Responden dalam penelitian ini merupakan 171 warga yang tinggal di wilayah Rukun Warga (RW) 01,03,04, dan 05 Desa Hambalang serta berada pada usia produktif yakni 15 hingga 50 tahun. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa dokumentasi, angket/kuesioner dan observasi. Pengujian analisis data yang digunakan diantaranya: uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji linieritas regresi, uji regresi linier sederhana dan uji hipotesis menggunakan uji t dan uji koefisien determinasi. Hasil uji t menunjuka nilai t_hitung = 8.155 yakni lebih besar dari t_tabel=1.9741 dengan Sig = 0.000 < 0,05. Hal ini menyatakan bahwa hipotesis nol 〖(H〗_o) ditolak dan hipotesis alternatif (H_a) diterima. Nilai koefisien determinasi R^2 = 0.282 = 28,2 % menunjukan bahwa Pengetahuan kebencanaan mempengaruhi sikap kesiapsiagaan masyarakat Desa Hambalang dalam menghadapi bencana tanah longsor sebesar 28,2 %. Berdasarkan hasil pengujian data yang telah dilakukan menunjukan bahwa terdapat pengaruh positif signifikan pengetahuan kebencanaan terhadap sikap kesiapsiagaan masyarakat dalam menghadapi bencana tanah longsor. Hal tersebut menunjukan bahwa semakin tinggi pengetahuan kebencanaan masyarakat maka akan semakin tinggi pula sikap kesiapsiagaan masyarakat Desa Hambalang dalam menghadapi bencana tanah longsor. ***** Yolanda Lourentina Br Ginting. 1402618013. The Effect of Disaster Knowledge on Community Preparedness In Facing Landslide Disasters in Hambalang Village, Citeureup District, Bogor Regency, West Java. Geography Education Study Program, Faculty of Social Sciences, Universitas Negeri Jakarta, Jakarta. Hambalang Village is one of the areas in Bogor Regency, West Java that is prone to landslides. Based on these facts, the authors conducted a study that aims to determine how much influence disaster knowledge has on community preparedness attitudes in dealing with landslides in Hambalang Village, Citeureup District, Bogor Regency, West Java Province. This study uses a quantitative method with a survey approach. The independent variable (X) in this study is disaster knowledge and the dependent variable (Y) is the attitude toward community preparedness in dealing with landslides. Respondents in this study were 171 residents who lived in the RW 01,03,04 and 05 Hambalang Villages and were between the productive age of 15 to 50 years. Data collection techniques are used in the form of documentation, questionnaires, and observation. The data analysis tests used include validity test, reliability test, normality test, regression linearity test, simple linear regression test, and hypothesis testing using t-test and coefficient of determination test. The results of the t-test show the value = 8.155 which is more significant than 1.9741 with Sig = 0.000 <0.05. It states that the null hypothesis is rejected and the alternative hypothesis () is accepted. The value of the coefficient of determination = 0.282 = 28.2% indicates that disaster knowledge affects the preparedness attitude of the Hambalang Village community in dealing with landslides by 28.2%. Based on the results of data testing that has been carried out, it shows a significant positive effect of disaster knowledge on community preparedness attitudes in dealing with landslides. This indicates that the higher the disaster knowledge of the community, the higher the preparedness attitude of the Hambalang Village community in dealing with landslides.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 1). Ilham Badaruddin Mataburu, S.Si.,M.Si. 2). Dr. Muzani, Dipl-Eng., M.Si |
Subjects: | Geografi, Antropologi > Geografi |
Divisions: | FIS > S1 Pendidikan Geografi |
Depositing User: | Users 15301 not found. |
Date Deposited: | 05 Sep 2022 03:31 |
Last Modified: | 06 Sep 2022 01:13 |
URI: | http://repository.unj.ac.id/id/eprint/34714 |
Actions (login required)
View Item |