JINAS DAN SAJA' DALAM SURAH GHAFIR DAN FUSHSHILAT DAN IMPLIKASINYA SERTA MAKNANYA TERHADAP PEMBELAJARAN ILMU BALAGHAH

SITI LESTARI, . (2024) JINAS DAN SAJA' DALAM SURAH GHAFIR DAN FUSHSHILAT DAN IMPLIKASINYA SERTA MAKNANYA TERHADAP PEMBELAJARAN ILMU BALAGHAH. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (521kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (513kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (300kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (900kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (229kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (333kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (693kB) | Request a copy

Abstract

*****Abstrak***** Penelitian ini berfokus pada Jinas dan Saja’ dalam surah Ghafir dan Fushshilat karena di dalam dua surah tersebut banyak yang mengandung jinas dan saja’. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui dan memahami balaghah jinas dan saja’ yang terdapat di dalam ayat-ayat surah Ghafir dan Fushshilat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif analisis dengan menggunakan metode analisis isi. Sumber data penelitian ini berdasarkan studi kepustakaan yang bersumber dari ayat-ayat Al-Quran, buku-buku balaghah, kitab tafsir Al-Quran, dan lain sebagainya yang berkaitan dengan judul penelitian. Adapun tahapan-tahapan yang dilakukan dalam penelitian antara lain membaca surah Ghafir dan Fushshilat, mengumpulkan data jinas dan saja’ dalam Surah Ghafir dan Fushshilat, mengelompokkan jinas dan saja’ menurut jenisnya dalam surah Ghafir dan Fushshilat, dan menganalisis jinas dan saja’ yang disebutkan dalam surah Ghafir dan Fushshilat. Berdasarkan hasil penelitian peneliti bahwa ayat-ayat Al-Quran dalam surah Ghafir dan surah Fushshilat terdapat Jinas dan Saja’. Dalam surah Ghafir dan surah Fushshilat ditemukan 19 temuan Jinas Ghairu Tam (Ghafir : 13, Fushshilat : 6). Di dalam surah Ghafir dan surah Fushshilat ditemukan 31 temuan saja’ yang terdiri dari Saja’ Mutharraf (Ghafir : 12, Fushshilat : 8), dan Saja’ Mutawazzi (Ghafir : 4, Fushshilat : 7). Kata kunci : Jinas, Saja’, Surah Ghafir, Surah Fushshilat ******Abstract***** This research focuses on Jinas and Saja' in the Ghafir and Fussilat surahs because many of these two surah contain jinas and saja'. This research aims to discover and understand the balaghah jinas and saja' contained in the surah Ghafir and Fussilat. The method used in this research is a descriptive analitycal method using content analysis methods. The data source for this research is based on literature studies originating from Al-Quran verses, balaghah books, Al-Quran commentary books, and so on related to the research title. The stages carried out in the research include reading surah Ghafir and Fushshilat, collecting data on jinas and saja' in Surah Ghafir and Fushshilat, grouping jinas and saja' according to their types in suras Ghafir and Fushshilat, and analyzing the jinas and saja' that mentioned in Surah Ghafir and Fushshilat. Based on the researcher's research results, the verses of the Al-Quran in surah Ghafir and surah Fushshilat contain Jinas and Saja'. In surah Ghafir and surah Fushshilat, 19 findings were found consisting of Jinas Ghairu Tam (Ghafir : 13, Fushshilat : 6). In surah Ghafir and surah Fushshilat only 31 findings were found, consisting of Saja' Mutharraf (Ghafir : 12, Fushshilat : 8), and Saja' Mutawazzi (Ghafir : 4, Fushshilat : 7). Keywords: Jinas, Saja', Surah Ghafir, Surah Fushshilat

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Prof. Dr. Nuruddin, M.A. ; 2) Andri Ilham, M.A.Hum
Subjects: Bahasa dan Kesusastraan > Bahasa Arab
Divisions: FBS > S1 Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Users 25566 not found.
Date Deposited: 27 Aug 2024 04:32
Last Modified: 27 Aug 2024 04:32
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/50371

Actions (login required)

View Item View Item