BANK SPORA PAKU PADA KULIT BATANG PALEM RAJA (Roystonea regia (Kunth) O.F.Cook) DAN KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq.)

SRI DEVI NUR AZIZAH, . (2022) BANK SPORA PAKU PADA KULIT BATANG PALEM RAJA (Roystonea regia (Kunth) O.F.Cook) DAN KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq.). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (309kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (533kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (675kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (826kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (284kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (554kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (717kB)

Abstract

Spora paku sangat ringan sehingga mudah terbang dan menempel diberbagai tempat termasuk kulit batang pohon yang disebut sebagai bank spora. Suku Arecaceae seringkali digunakan sabagai tanaman hias di lingkungan perkotaan, seperti palem raja dan kelapa sawit. Sehingga sangat menarik untuk mengetahui jenis spora apa saja dan bagaimana potensinya sebagai bank spora, selain karena digunakan sebagai pohon hias di lingkungan perkotaan tapi juga memiliki karakteristik kulit batang yang berbeda dari Angiosperma lainnya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode deskriptif menggunakan teknik purposive sampling. Penelitian akan dilakukan di kawasan Bumi Perkemahan Cibubur dan Laboratorium Struktu Tumbuhan Universitas Negeri Jakarta. Penelitian berlangsung pada bulan Juli 2021 hingga Januari 2022. Sampel yaitu palem raja dewasa berepifit&tidak berpifit serta kelapa sawit dewasa berepifit&tidak berpifit dengan diameter batang min.15 cm. Ketinggian sampling pada batang yaitu 1,3m dan 0,3m. Hasil pengamatan menunjukan terdapat 15 jenis spora paku. Jenis spora paku yang ditemukan pada palem raja dan kelapa sawit yaitu Adiantum sp, Nephrolepis biserrata dan Microlepia speluncae. Tidak terdapat perbedaan yang signifikan pada jumlah jenis spora di kedua inang dan di kedua ketinggian sampling. Palem raja dan kelapa sawit memilik potensi yang sama sebagai bank spora paku. ******************************** Fern spores are light so they fly easily and stick to various places including in the bark called spore banks. The Arecaceae are often used as ornamental plants in urban, such as royal palms and oil palms. So it is very interesting to know what species of spores and study how it has potential as a spore bank, apart from being used as an ornamental tree in urban but also having different bark characteristics from other angiosperms. The method used in this research is descriptive method using purposive sampling technique. The research will be conducted in Bumi Perkemahan Cibubur and Plant Structure Laboratory University of Jakarta. The research take place from July 2021 to January 2022. The samples are mature royal palms epiphytes & non-piphytes and mature oil palms epiphytes & non-piphytes with stem diameter of min.15 cm . The sampling heights on the stems are 1.3m and 0.3m. The results showed that there were 15 types of fern spores. The types of fern spores found in royal palms and oil palms were Adiantum sp, Nephrolepis biserrata and Microlepia speluncae. There was no significant difference in the number of spore types in both hosts and at both sampling heights. Royal palm and oil palm have the same potential as fern spore banks.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: Sains > Ilmu Bumi > Biologi
Divisions: FMIPA > S1 Biologi
Depositing User: PKL .
Date Deposited: 19 Nov 2024 03:56
Last Modified: 19 Nov 2024 03:56
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/52147

Actions (login required)

View Item View Item