HUBUNGAN POLA ASUH ORANGTUA DENGAN CIVIC DISPOSITION (Studi pada Mahasiswa Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Jakarta)

NOVIA ANDRIANI, . (2024) HUBUNGAN POLA ASUH ORANGTUA DENGAN CIVIC DISPOSITION (Studi pada Mahasiswa Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Jakarta). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (312kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (427kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (440kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (546kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (282kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (301kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keberadaan hubungan antara Pola Asuh Orangtua dengan Civic Disposition pada mahasiswa PPKn Universitas Negeri Jakarta. Pendekatan yang digunakan adalah kuantitatif dengan metode korelasional yang melibatkan 175 mahasiswa yang diambil dari jumlah populasi sebanyak 314 mahasiswa. Sampel diambil menggunakan teknik simple random sampling dengan rumus Slovin. Uji validitas dan reliabilitas instrumen uji coba variabel X dilakukan kepada 175 orang responden sehingga diperoleh 40 pertanyaan valid dan 10 drop dengan taraf signifikansi 0,05. Disisi lain, instrumen uji coba variabel Y diperoleh 40 pertanyaan valid dan 10 drop. Sedangkan hasil uji reliabilitas menggunakan rumus Alpha Cronbach untuk variabel X diperoleh nilai 0,910 dan variabel Y diperoleh 0,952. Sehingga instrumen uji coba ini valid dan reliabel. Selanjutnya data yang diperoleh kemudian dianalisis dengan uji normalitas dan linearitas untuk memenuhi prasyarat analisis data dengan hasil berdistribusi normal dan linear, sehingga layak untuk dilakukan uji hipotesis. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa Pola Asuh Orangtua memiliki hubungan dengan Civic Disposition. Hal ini terbukti dari hasil perhitungan uji korelasi product moment yaitu rhitung 0,925 > rtabel 0,148 dengan nilai signifikansi sebesar 0,05. Uji koefisien determinasi menghasilkan nilai R-square sebesar 0,855 atau sebesar 85,5% hubungan yang terjadi antara pola asuh orangtua dengan civic disposition. Kesimpulan yang dapat diambil berdasarkan hasil penelitian tersebut adalah terdapat hubungan positif yang signifikan dengan tingkat hubungan yang tinggi antara Pola Asuh Orangtua dengan Civic Disposition pada Mahasiswa Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Universitas Negeri Jakarta. ********** This study aims to determine the existence of a relationship between Parental Parenting and Civic Disposition in Civics students at Jakarta State University. The approach used is quantitative with a correlational method involving 175 students taken from a population of 314 students. The sample was taken using simple random sampling technique with the Slovin formula. The validity and reliability test of the X variable trial instrument was carried out on 175 respondents so that 40 valid questions were obtained and 10 dropped with a significance level of 0,05. On the other hand, the variable Y trial instrument obtained 44 valid questions and 10 drops. While the reliability test results using the Cronbach Alpha formula for variable X obtained a value of 0.910 and variable Y obtained 0.952. So that this trial instrument is valid and reliable. Furthermore, the data obtained were then analyzed with normality and linearity tests to meet the prerequisites of data analysis with the results of normal and linear distribution, so it is feasible to test the hypothesis. The results of hypothesis testing show that Parenting Patterns have a relationship with Civic Disposition. This is evident from the results of the product moment correlation test calculation, namely rcount 0.925> rtable 0.148 with a significance value of 0.05. The coefficient of determination test results in an R-square value of 0.855 or 85.5% of the relationship that occurs between parenting and civic disposition. The conclusion that can be drawn based on the results of this study is that there is a significant positive relationship with a high level of relationship between Parental Parenting and Civic Disposition in Pancasila and Civic Education Students at State University Jakarta.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Prof.Dr. Muhammad Japar, M.Si. ; 2). Dr. Yasnita, M.Si.
Subjects: Ilmu Sosial > Kondisi Sosial,Masalah Sosial,Reformasi Sosial
Ilmu Sosial > Wanita,Pernikahan dan Keluarga
Divisions: FIS > S1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Depositing User: Novia Andriani .
Date Deposited: 03 Dec 2024 01:40
Last Modified: 03 Dec 2024 01:40
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/52271

Actions (login required)

View Item View Item