ANALISIS PENERAPAN TOKEN EKONOMI TERHADAP KONSENTRASI BELAJAR SISWA ATTENTION DEFICIT HYPERACTIVITY DISORDER (ADHD)

NOVITRI DERI, . (2021) ANALISIS PENERAPAN TOKEN EKONOMI TERHADAP KONSENTRASI BELAJAR SISWA ATTENTION DEFICIT HYPERACTIVITY DISORDER (ADHD). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (832kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf

Download (435kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (569kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menggali informasi dari berbagai sumber penelitian terkait penerapan token ekonomi terhadap kemampuan konsentrasi belajar siswa ADHD. Penelitian dilakukan menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi literatur. Analisis literatur dilakukan pada 5 artikel dan 5 buku. Hasil kajian literatur yang didapat adalah sebagai berikut: (1) Token Ekonomi mampu meningkatkan konsentrasi siswa ADHD. (2) Dari 5 artikel yang dianalisis, 5 artikel menyatakan adanya peningkatan konsentrasi belajar pada siswa ADHD berdasarkan skor hasil penelitian. Sedangkan pada analisis buku, hasil yang didapat adalah token ekonomi merupakan teknik paling efektif dan valid untuk mengubah perilaku dalam setting sekolah. Berdasarkan hasil penelitian di atas terdapat satu implikasi praktis yang dapat menjadi masukan bagi guru untuk meningkatkan konsentrasi belajar. Selanjutnya terdapat beberapa saran yang dapat peneliti berikan, yaitu sebagai berikut: (1) guru yang akan memberikan intervensi token memahami dan mempelajari prinsip pelaksanaan token ekonomi. (2) sekolah yang akan menggunakan token ekonomi sebagai salah satu intervensi perubahan tingkah laku, harus mendukung penyediaan pengukuh (back up reinforcer). Kesimpulan dari penelitian ini adalah peerapan token ekonomi mampu meningkatkan kemampuan konsentrasi belajar siswa ADHD pada rentang usia belajar yaitu 5-12 tahun.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Dr. Wuryani, M.Pd 2) Dr. Trisna Mulyeni, M.Sc
Subjects: Pendidikan > Pendidikan Khusus
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Luar Biasa
Depositing User: Users 9892 not found.
Date Deposited: 09 Mar 2021 06:58
Last Modified: 09 Mar 2021 06:58
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/14473

Actions (login required)

View Item View Item