HANNY APRIYANI, . (2020) PENGARUH KOMUNIKASI ORGANISASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT. KAMADJAJA LOGISTICS JAKARTA UTARA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.
Text
COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB 1.pdf Download (315kB) |
|
Text
BAB 2.pdf Restricted to Registered users only Download (650kB) | Request a copy |
|
Text
BAB 3.pdf Restricted to Registered users only Download (542kB) | Request a copy |
|
Text
BAB 4.pdf Restricted to Registered users only Download (648kB) | Request a copy |
|
Text
BAB 5.pdf Restricted to Registered users only Download (238kB) | Request a copy |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (302kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRAK Hanny Apriyani, 8105161696. Pengaruh Komunikasi Organisasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan PT. Kamadjaja Logistics Jakarta Utara. Skripsi, Jakarta: Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Jakarta. 2020. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui terdapat pengaruh komunikasi organisasi dan lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja pada karyawan PT. Kamadjaja Logistics Jakarta Utara. Penelitian ini dilakukan terhitung mulai dari bulan Maret 2020 sampai dengan Juli 2020. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif dengan jenis pendekatan penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan pada PT. Kamadjaja Logistics Jakarta Utara yang berjumlah 256. Berdasarkan rumus Slovin, maka jumlah sampel pada penelitian ini sebanyak 156 responden. Untuk pengolahan data, peneliti mengolah kuesioner dengan menggunakan skala likert. Variabel Kepuasan Kerja (Y), Komunikasi Organisasi (X1) dan Lingkungan Kerja (X2) merupakan data primer yang berbentuk kuesioner penelitian. Teknik analisis data menggunakan program SPSS versi 25.0, dimulai dengan mencari uji persyaratan analisis dengan menggunakan uji normalitas Kolmogorov-Smirnov dengan hasil signifikansi Komunikasi Organisasi sebesar 0,200, Lingkungan Kerja sebesar 0,200 dan Kepuasan Kerja sebesar 0,088, lalu menggunakan uji linearitas dengan nilai signifikansi pada Test of Linearity Komunikasi Organisasi sebesar 0,000, nilai signifikansi pada Test of linearity Lingkungan Kerja sebesar 0,000, uji asumsi klasik dengan menggunakan uji heteroskedatisitas dalam uji Spearman’ rho dengan nilai Sig. (2-tailed) variabel Komunikasi Organisasi sebesar 0,995 dan variabel Lingkungan Kerja sebesar 0,944, karena nilai lebih dari 0,05, maka tidak terjadi heteroskedastisitas, kemudian menggunakan analisis regresi berganda, dan uji hipotesis dengan menggunakan uji F dan uji t. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah Komunikasi Organisasi dan Lingkungan Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Kerja. Kata Kunci: komunikasi organisasi, lingkungan kerja, kepuasan kerja ABSTRACT Hanny Apriyani, 8105161696. The Effect of Organizational Communication and Work Environment on Job Satisfaction in PT. Kamadjaja Logistics North Jakarta. Thesis, Jakarta: Faculty of Economics, State University of Jakarta. 2020. The purpose of this study was to determine the effect of organization communication and work environment on job satisfaction in PT. Kamadjaja Logistics. This research was conducted starting from March 2020 to July 2020. The research method used was a descriptive research method with a quantitative research approach. The population in this study were 256 employees of PT. Kamadjaja Logistics North Jakarta. Based on the Slovin formula, the number of samples in this study were 156 respondents. For data processing, the researcher processed the questionnaire using a Likert scale. Variable Job Satisfaction (Y), Organizational Communication (X1), and Work Environment (X2) are primary data in the form of a research questionnaire. The data analysis technique used the SPSS version 25.0 program starting by looking for the analysis requirements test using the Kolmogorov-Smirnov normality test with the significance of Organizational Communication of 0.200, Work Environment of 0.200, and Job Satisfaction of 0.088, then using a linearity test with a significance value on the Test of Linearity Organizational Communication of 0.000, a significance value on the Test of Linearity Work Environment of 0.000, the classic assumption test using the heteroscedaticity test in the Spearman 'rho test with the Sig. (2-tailed) the Organizational Communication variable is 0.995 and the Work Environment variable is 0.944, because the value is more than 0.05, there is no heteroscedasticity. Then using multiple regression analysis, and testing the hypothesis using the F test and t test. The conclusion in this study is that Organizational Communication and Work Environment have a positive and significant effect on Job Satisfaction. Keywords: organizational communication, work environment, job satisfaction
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 1) Prof. Dr. Dedi Purwana, E.S., M.Bus 2) Dr. Osly Usman, S.E., M.Bus., Mgt |
Subjects: | Manajemen > Manajemen Sumber Daya Manusia |
Divisions: | FE > S1 Pendidikan Ekonomi |
Depositing User: | Users 9224 not found. |
Date Deposited: | 12 Mar 2021 04:10 |
Last Modified: | 12 Mar 2021 04:32 |
URI: | http://repository.unj.ac.id/id/eprint/14624 |
Actions (login required)
View Item |