Survey Motivasi Prestasi Atlet Usia 12-15 Tahun Pada Pyramid Swimming Club Jakarta Selatan

JANOFA ALDI SAPUTRA, . (2021) Survey Motivasi Prestasi Atlet Usia 12-15 Tahun Pada Pyramid Swimming Club Jakarta Selatan. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
BAB 1 21 (1).pdf

Download (249kB)
[img] Text
BAB II 21.pdf
Restricted to Registered users only

Download (620kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III 21.pdf
Restricted to Registered users only

Download (499kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV 21 (1).pdf
Restricted to Registered users only

Download (345kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV 21 (1).pdf

Download (345kB)
[img] Text
BAB V 21 (1).pdf

Download (227kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.....pdf

Download (232kB)
[img] Text
cover,.pdf

Download (1MB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

JANOFA ALDI SAPUTRA. 2021. SURVEI MOTIVASI INSTRINSIK DAN MOTIVASI EKSTRINSIK PADA ATLET DI USIA 12-15 TAHUN DI PYRAMID SWIMMING CLUB JAKARTA SELATAN. Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi. Fakultas Ilmu Keolahragaan. Universitas Negeri Jakarta. Pembimbing I Dr.Oman Unju Subandi, M.Pd dan Pembimbing II Dr.Iwan Setiawan, M.Pd. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya prestasi dalam bidang olahraga renang, belum bisa memperoleh prestasi yang gemilang. Adanya club renang seharusnya mampu mendongkrak prestasi atlet dalam club renang, sehingga mampu mengharumkan nama Pyramid Swimming Club Jakarta Selatan ditingkat antar club wilayah dan sekitarnya. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah. Bagaimana motivasi dan apa yang menjadi motivasi atlet mengikuti latihan di Pyramid Swimming Club Jakarta Selatan. Apa tujuan atlet megikuti latihan di Pyramid Swimming Club Jakarta Selatan . Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode analisis deskriptif presentase, sedangkan metode pengumpulan data yang digunakan oleh peneliti adalah angket/kuesioner. Pengambilan sampel menggunakan teknik total sampling yaitu semua atlet yang mengikuti latihan renang di Pyramid Swimming Club Jakarta Selatan yang berjumlah 9 anak. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh yang signifikan motivasi atlet usia 12-15 tahun terhadap prestasi di Pyramid Swimming Club Jakarta Selatan Tahun 2020 yang ditunjukkan dari uji regresi dengan nilai t hitung 4,193 dan nilai signifikan 0,006< 0,05. Dengan adanya motivasi, maka atlet akan terdorong untuk berlatih mencapai sasaran dan tujuan karena yakin dan sadar akan kebaikan tantang kepentingan dan manfaatnya dari belajar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 43,90% responden memiliki motivasi yang tinggi. 48,78% memiliki motivasi sedang. 7,32% memiliki motivasi rendah, dan tidak ada responden yang memiliki motivasi sangat rendah terhadap latihan di Pyramid Swimming Club Jakarta Selatan. Motivasi siswa mengikuti latihan renang lebih dipengaruhi oleh motivasi instrinsik dengan hasil presentase 48,78%, sedangkan untuk motivasi ekstrinsik hasil presentase 48,77%. Tujuan siswa mengikuti latihan renang adalah agar dapat menguasai olahraga renang, menambah pengalaman baru, mengembangkan bakat, ingin berprestasi, menambah teman dan mengisi waktu luang. Dari hasil penelitian maka dapat disimpulkan bahwa di Pyramid Swimming Club Jakarta Selatan memiliki motivasi yang tinggi terhadap latihan renang, yaitu 43,90% responden. Kata kunci: Motivasi, Atlet, Club Renang.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Oman Unju Subandi, M.Pd 2). Dr. Iwan Setiawan, M.Pd
Subjects: Pendidikan > Aneka Ragam tentang Pendidikan
Olah Raga dan Seni Pertunjukan > Pendidikan Olah Raga > Kepelatihan,Manajemen Kepelatihan
Olah Raga dan Seni Pertunjukan > Pendidikan Olah Raga > Aneka Olah Raga
Divisions: FIO > Pendidikan Jasmani
Depositing User: Users 10110 not found.
Date Deposited: 06 Apr 2021 07:51
Last Modified: 06 Apr 2021 07:51
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/15867

Actions (login required)

View Item View Item