HUBUNGAN KOORDINASI MATA TANGAN DAN KEKUATAN OTOT LENGAN DENGAN HASIL BELAJAR PASSING DADA PADA SISWA EKSTRAKURIKULER BOLA BASKET DI YAYASAN KRISTEN BERKAT JAKARTA TIMUR

HERI SUTARMAN, . (2017) HUBUNGAN KOORDINASI MATA TANGAN DAN KEKUATAN OTOT LENGAN DENGAN HASIL BELAJAR PASSING DADA PADA SISWA EKSTRAKURIKULER BOLA BASKET DI YAYASAN KRISTEN BERKAT JAKARTA TIMUR. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
ARTIKEL (JURNAL).pdf

Download (609kB)
[img] Text
BAB V, DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (93kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (286kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (393kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (429kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (447kB)
[img] Text
PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf

Download (742kB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (28kB)
[img] Text
LEMBAR PERSEMBAHAN.pdf

Download (349kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (825kB)
[img] Text
LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI.pdf

Download (788kB)
[img] Text
RINGKASAN, ABSTRACT, KATA PENGANTAR, DAFTAR ISI.pdf

Download (288kB)
[img] Text
RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (97kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Hubungan Koordinasi Mata tangan Dan Kekuatan Otot Lengan Dengan Hasil Belajar Passing Dada Pada Siswa Ekstrakurikuler Bola Basket Di Yayasan Kristen Berkat Jakarta. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan tanggal 30 Mei sampai 31 Mei 2017 di Yayasan Kristen Berkat Jakarta. Dengan menggunakan metode survey yaitu teknik korelasi dengan cara mengukur koordinasi mata tangan dengan tes lempar tangkap bola tenis, kekuatan otot lengan dengan tes push and pull dynamometer, dan hasil belajar passing dada bola basket dengan tes lempar tangkap bola basket. Ketiga data yang dikumpulkan tersebut kemudian dikorelasikan dengan menggunakan teknik korelasi sederhana. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa yang mengikuti ekstrakurikuler bola basket di Yayasan Kristen Berkat Jakarta untuk dijadikan sampel dengan jumlah 21 orang dengan teknik total sampling. Teknik pengajuan hipotesis dilakukan dengan menggunakan teknik analisis statistika korelasi sederhana dan korelasi ganda menggunakan uji r dengan taraf signifikan α=0,05 dan nilai n=21 diperoleh r tabel = 0,433. Berdasarkan hasil analisis dalam penelitian ini maka diperoleh koefisien (r y) = 55,04 dengan t hitung sebesar 5,846 dan t tabel sebesar 2,093. Karena t hitung > t tabel maka terdapat hubungan positif koordinasi mata tangan dengan hasil belajar teknik dasar passing bola basket. Sedangkan untuk kekuatan otot lengan dengan hasil belajar teknik dasar passing bola basket diperoleh nilai koefisien (r y) = 0,577 dengan t hitung sebesar 4,365 dan t tabel sebesar 2,093. Karena t hitung > t tabel maka terdapat hubungan positif. Kedua variabel secara bersama-sama diperoleh nilai koefisien korelasi (r ) = 0,933 dengan F hitung sebesar 62,14 dan F tabel sebesar 3,55. Karena F hitung > F tabel maka terdapat hubungan koordinasi mata tangan dan kekuatan otot lengan dengan hasil belajar passing dada bola basket. Uji koefisien determinasi y sebesar 54,20% yang berhubungan dengan hasil belajar passing dada bola basket, koefisiean determinasi untuk y sebesar 58,70% yang berhubungan dengan hasil belajar passing dada bola basket, koefisiean determinasi untuk sebesar 75,40% sedangkan 23,60% merupakan faktor lainnya yang berhubungan dengan hasil belajar passing dada bola basket. Berdasarkan hasil analisa data tersebut, maka hasil penelitian ini dapat disimpulakan terdapat hubungan positif koordinasi mata tangan dengan hasil belajar passing dada bola basket, terdapat hubungan kekuatan otot lengan dengan hasil belajar passing dada bola basket dan terdapat hubungan positif koordinasi mata tangan dan kekuatan otot lengan dengan hasil belajar passing dada bola basket pada siswa yang mengikuti ekstrakurikuler bola basket di Yayasan Kristen Berkat Jakarta. The purpose of this research is to know the Coordination Relations of Hand Eyes And The Strength Of Muscle Sleeve With The Results Of Studying Passing Chest On Student Extracurricular Basketball At The Christian Foundation Berkat Jakarta. The study was conducted from May 30 to May 31, 2017 at the Berkat Kristen Foundation in Jakarta. By using survey method that is correlation technique by measuring hand eye coordination with tennis ball capture test, arm muscle strength with push and pull dynamometer test, and learning result of basketball chest passing with basketball throw test. The three data collected are then correlated using a simple correlation technique. The population in this study were students who followed the extracurricular basketball at Yayasan Kristen Berkat Jakarta to be sampled by 21 people with total sampling technique. Technique of hypothesis submission done by using technique of simple correlation statistic correlation and double correlation using r test with significant level α = 0,05 and value n = 21 obtained r table = 0,433. Based on result of analysis in this research hence obtained coefficient (rX_1y) = 55,04 with t count equal to 5,846 and t table equal to 2,093. Because t arithmetic> t table then there is a positive relationship of hand eye coordination with the learning result of basic technique of passing basketball. While for arm muscle strength with learning result of basic technique of basketball passing got coefficient value (rX_2y) = 0,577 with t count equal to 4,365 and t table equal to 2,093. Because t count> t table then there is a positive relationship. Both variables are obtained by correlation coefficient (ry_ (1-2)) = 0,933 with F count equal to 62,14 and F table equal to 3,55. Because F arithmetic> F table then there is a relationship of hand eye coordination and arm muscle strength with learning result of basketball chest passing. The determination coefficient test r ^ 2 x_1y is 54,20% which is related to learning result of passing basketball chest, coefficient of determination for r ^ 2 x_2y equal to 58,70% which is related to learning result of passing basket ball chest, coefficient of determination for r ^ 2 Y_ (1-2) equal to 75,40% while 23,60% is another factor related to learning result of basket ball chest passing. Based on the results of the data analysis, the results of this study can be concluded there is a positive relationship of hand eye coordination with the learning result of basket ball chest, there is a relationship of arm muscle strength with learning result of basket ball chest passing and there is a positive relationship of hand eye coordination and arm muscle strength with The result of learning basketball passing basket on students who follow extracurricular basketball at Yayasan Kristen Berkat Jakarta.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Drs. Mustafa Masyhur, M.Pd 2) Sujarwo, M.Pd
Subjects: Geografi, Antropologi > Olah Raga dan Rekreasi
Divisions: FIO > Penjaskesrek
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 16 Jun 2022 06:40
Last Modified: 16 Jun 2022 06:40
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/30397

Actions (login required)

View Item View Item