ABDULLAH FARKHAN, . (2013) PENGARUH KONFORMITAS TERHADAP PERILAKU DISIPLIN BERLALU LINTAS PADA MASAHISWA DENGAN SEPEDA MOTOR DI JAKARTA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.
Text
BAB IV.pdf Download (404kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (87kB) |
|
Text
BAB II.pdf Download (680kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (235kB) |
|
Text
jurnal.pdf Download (261kB) |
|
Text
Lampiran.pdf Download (617kB) |
|
Text
cover.pdf Download (93kB) |
|
Text
Halaman depan.pdf Download (320kB) |
|
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (220kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (270kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh antara konformitas terhadap kedisiplinan berlalu lintas mahasiswa Universitas Negeri Jakarta yang mengendarai sepeda motor. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik non probability sampling. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh mahasiswa Universitas Negeri Jakarta yang menggunakan sepeda motor sebagai alat transportasi sehari-hari. Jumlah sampel dalam penelitian ini berjumlah 40 responden. Teknik analisis data yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah dengan analisis regresi menggunakan SPSS versi 17.00. Berdasarkan hasil perhitungan, nilai F sebesar 9.757 dengan nilai signifikansi sebesar 0.003. Persamaan regresi, Y = 69.728 + (-)0.382X dan besar pengaruh (R Square) variabel sebanyak 20,4% sisanya 79,6 % dipengaruhi oleh faktor lain selain konformitas. Oleh karena itu Ho ditolak dan Ha diterima sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh negatif yang signifikan antara konformitas dan kedisiplinan berlalu lintas mahasiswa Universitas Negeri Jakarta yang mengendarai sepeda motor, yang artinya semakin tinggi konformitas mahasiswa Universitas Negeri Jakarta yang mengendarai sepeda motor maka semakin rendah kedisiplinannya. Purpose of this research is to detect how much the conformity influence the behavior of traffic discipline in students with a motorcycle in Jakarta. This research using quantitative method with ex post facto research design and using accidental sampling technique. Population in this research were all Universitas Negeri Jakarta students which ride a motorcycle as main transportation. The sample of this research are 40 respondents. This research used regression analysis with SPSS version 17.00 as analysis data technique. Based on the results of the data, the F value is 9,757 with 0,003 as significance level. Regression equation, Y = 69,782 + (-) 0,382X and the influenced of (R square) variable are 20,4 %, 79,6 % remaining are infuenced by the other factors than conformity. Based on this calculation Ho is rejected and Ha is accepted, so that can be concluded that there is a significant negative effect between conformity and traffic discipline in Universitas Negeri Jakarta students were ride a motorcycle, and it means if the conformity of Universitas Negeri Jakarta students which ride a motorcycle was increase so, the disciplinary of them was decrease.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 1. Dr. Burhanuddin Tola, MA. 2. Herdiyan Maulana, M.Si. |
Subjects: | Pendidikan > Psikologi Pendidikan |
Divisions: | FPPsi > S1 Psikologi |
Depositing User: | Users 14614 not found. |
Date Deposited: | 26 Jul 2022 06:14 |
Last Modified: | 26 Jul 2022 06:14 |
URI: | http://repository.unj.ac.id/id/eprint/32065 |
Actions (login required)
View Item |