KEBERMANFAATAN TEKNOLOGI DIGITAL BAGI PERKEMBANGAN BISNIS INFORMAL KEDAI KOPI (Studi Kasus: Kenal Kopi, Pulogebang, Jakarta timur)

Wisnu Aji Dewantoro, Wisnu (2022) KEBERMANFAATAN TEKNOLOGI DIGITAL BAGI PERKEMBANGAN BISNIS INFORMAL KEDAI KOPI (Studi Kasus: Kenal Kopi, Pulogebang, Jakarta timur). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (711kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (893kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (557kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (418kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (524kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (651kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan deskripsi mengenai terbentuknya kelompok kedai kopi di Pulogebang, memberikan deskripsi mengenai jaringan kelompok dan media sosial dimaksimalkan sebagai lokomotif pemasaran bisnis kedai kopi, dan memberikan deskripsi mengenai dampak dari penggunaan jaringan dan media sosial terhadap eksistensi bisnis kedai kopi. Penelitian ini dilakukan menggunakan metodologi kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Data yang diperoleh peneliti melalui studi kepustakaan, observasi, dan wawancara mendalam. Subjek penelitian ini adalah sebanyak 3 orang informan kunci, yaitu Nadhif Arya Nayottama owner dari Kenal Kopi, Helmi Azzam batista dari Kenal Kopi, dan Syaldifa Andhika owner Chemistry Coffee sekaligus pendiri kelompok kedai kopi di Pulogebang. Informan pendukung berjumlah 4 orang yaitu para pelanggan dari Kenal Kopi. untuk triangulalsi data, peneliti menggunakan 3 orang yang terdiri dari warga sekitar, orangtua dari owner Kenal Kopi, dan Anggota dari Kopi Koe (Komunitas Pecinta Kopi Noesantara).Hasil penelitian ini berupa deskripsi mengenai latar belakang terbentuknya kelompok usaha Kedai Kopi di Pulogebang, Jakarta Timur dan tujuannya sebagai cara untuk membuat bisnis kedai kopi bertahan dan menjadi bisnis sektor informal yang dominan di wilayah Pulogebang. Bagaimana terbentuknya jaringan kelompok kedai kopi di Pulogebang dan keanggotaannya. Penelitian ini juga menjelaskan kegiatan-kegiatan yang dilakukan kelompok kedai kopi pulogebang, dan analisis peran dan pemanfaatan Kenal Kopi dalam jaringan kelompok dan penggunaan media sosial Instagram sebagai media dalam memperluas jaringan dan mempromosikan jaringan pemasaran Kenal Kopi. Dampak dari penggunaan media sosial Instagram yakni dapat memperluas jaringan pemasaran Kenal Kopi dengan menggunakan fitur Instagram Story dan Instagram Ads. Dampak dari adanya kelompok jaringan kedai kopi di Pulogebang yakni Kenal Kopi mendapatkan informasi mengenai bahan baku dan alat kopi, serta menciptakan lingkungan bisnis yang sehat bagi para pebisnis kedai kopi di Pulogebang. Kata Kunci: Kenal Kopi, Jaringan Sosial, Kelompok, Media Sosial This study aims to provide a description of the formation of a coffee shop group in Pulogebang, provide a description of group networks and maximized social media as a coffee shop business marketing locomotive, and provide a description of the impact of using networks and social media on the existence of a coffee shop business.This research was conducted using a qualitative methodology with a case study approach. Data obtained by researchers through literature study, observation, and in-depth interviews. The subjects of this research were 3 key informants, namely Nadhif Arya Nayottama owner of Kenal Kopi, Helmi Azzam Batista of Kenal Kopi, and Shaldifa Andhika owner of Chemistry Coffee and founder of a coffee shop group in Pulogebang. There are 4 supporting informants, namely customers from Kenal Kopi. For triangulation of data, researchers used 3 people consisting of local residents, parents of the Kenal Kopi owner, and members of Kopi Koe (Noesantara Coffee Lovers Community).The results of this study are a description of the background of the establishment of the Coffee Shop business group in Pulogebang, East Jakarta and its purpose as a way to make the coffee shop business survive and become the dominant informal sector business in the Pulogebang area. How the formation of a network of coffee shop groups in Pulogebang and their membership. This study also explains the activities carried out by the Pulogebang coffee shop group, and analyzes the role and use of Kenal Kopi in group networks and the use of Instagram social media as a medium in the network and promoting Kenal Kopi's marketing network. The impact of using Instagram social media is that it can expand the Kenal Kopi marketing network by using the Instagram Story and Instagram Ads features. The impact of the existence of a coffee shop network group in Pulogebang, namely Kenal Kopi, gets information about coffee raw materials and equipment, as well as creates a healthy business environment for coffee shop businessmen in Pulogebang. Keywords: Kenal Kopi, Social Network, Group, Social Media

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Ahmad Tarmiji Alkhudri, M.Si 2). Mayang Puti Seruni, M.Si
Subjects: Ilmu Sosial > Sosiologi
Divisions: FIS > S1 Pendidikan Sosiologi
Depositing User: Users 15140 not found.
Date Deposited: 26 Aug 2022 02:29
Last Modified: 26 Aug 2022 02:29
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/33450

Actions (login required)

View Item View Item