PENGARUH MEDIA SOSIAL INSTAGRAM @GREENPEACEID TERHADAP PERILAKU PEDULI LINGKUNGAN DALAM PENGURANGAN SAMPAH PLASTIK PADA FOLLOWERS INSTAGRAM @GREENPEACEID

WANDA HANIFAH, . (2022) PENGARUH MEDIA SOSIAL INSTAGRAM @GREENPEACEID TERHADAP PERILAKU PEDULI LINGKUNGAN DALAM PENGURANGAN SAMPAH PLASTIK PADA FOLLOWERS INSTAGRAM @GREENPEACEID. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (728kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (117kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (376kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Kehadiran internet sebagai awal munculnya media sosial yang dapat diakses dimana saja dan kapan saja. Salah satu wujud pemanfaatan media sosial ialah sebagai bentuk dukungan nyata untuk mengajak audiens dalam berperilaku peduli lingkungan terutama dalam penggunaan plastik. Akan tetapitercatat kurang lebih 72% populasi Indonesia kurang perihatin denganmasalahsampah plastik. Dengan demikian penelitian ini bertujuan (1) untuk mengetahuipostingan terkait sampah plastik di media sosial Instagram @Greenpeaceid, (2) untuk mengetahui perilaku peduli lingkungan dalam pengurangan sampahplastik pada followers instagram @Greenpeaceid, dan (3) untuk mengetahui pengaruh media sosial Instagram @Greenpeaceid terhadap perilaku peduli lingkungan dalam pengurangan sampah plastik pada followers instagram @Greenpeaceid. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori kognitif sosial, dimana teori ini menitikberatkan pada bagaimana dan mengapa orang cenderung meniru (meneladani) apa yang mereka lihat melalui berbagai mediaatau orang lain. Mediadapat mempengaruhi mereka termasuk mempengaruhipeniruan terhadap apa yang disampaikan. Penelitian ini menggunakan paradigma positivisme dengan pendekatan kuantitatif, dan menggunakan metode survei. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 621.000 followersInstagram @Greenpeaceid dengan sampel sebanyak 100 followers Instagram @Greenpeaceid yang merupakan generasi Z. Dalam penelitian ini menggunakan kuesioner tertutup, dimana responden diberikan kuesioner melalui google form, selanjutnya berdasarkan hasil kuesioner tersebut data akan dianalisis menggunakan analisis deskriptif dengan analisis distribusi frekuensi, rata-rata dan uji regresi linear sederhana. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa terdapat pengaruh media sosial Instagram @Greenpeaceid terhadap perilaku peduli lingkungan dalampengurangan sampah plastik pada followers Instagram @Greenpeaceid. Hasilpenelitian ini juga menunjukkan bahwa media sosial Instagram @Greenpeaceid terkait postingan sampah plastik tergolong kuat, dimana dimensi keterhubungan menjadi faktor paling tinggi,followers berpendapat bahwa dalam media sosial Instagram @Greenpeaceid terdapat tautan situs web untuk mengembangkan koneksi informasi dalam menyampaikan suara followers terkait isu pengurangan sampah plastik. Selain itu, followers berpendapat bahwa mereka terpengaruh untuk mengunjungi Instagram @Greenpeaceid karena animasi yang unik dan pesan yang mudah dipahami.Namun, hal ini tidak didukung dengan meningkatnya kognitif sosial pada dimensi keterbukaan yakni berinteraksi dalam kolom komentar pada postinganInstagram @Greenpeaceid,karena sebagian besar followers tidak percaya diri dan merasa masih terbatas pengetahuannya terkait isu lingkungan. Oleh karena itu, mereka hanya melihat komentar dari pengguna lain saja. Hasil penelitian ini juga menemukan bahwa perilaku peduli lingkungan dalam pengurangan sampah plastik pada followers Instagram @Greenpeaceid kategori generasi Z tergolong kuat, dimana tingkat dimensi norma-normasubjektif menjadi faktor paling tinggi. Hal ini didukung dengan mereka terdorong untuk menerapkan perilaku peduli lingkungan dari ajakan keluarga dan kerabat. Dimana keluarganya membiasakan untuk belanja dengan menggunakan totebag dan menggunakan sedotan stainless dan mereka jugaterdorong dari ajakan kerabat untuk mengikuti kampanye peduli lingkungan dengan aksi menggunakan barang ramah lingkungan dalam kehidupan sehari-hari. Namun, hal ini tidak didukung dengan meningkatnya dimensi sikap, karena sebagian besar dari mereka masih menggunakan kemasan plastik ketika berbelanja online. Saran dalam penelitian ini ialah didasari dengan tingginya tingkat keterhubungan terhadap media sosial Instagram @Greenpeaceid terkait postingan dampak buruk sampah plastik bagi lingkungan, followers sebaiknyamempertahankan durasi untuk melihat sekaligus menonton postingan tersebut,selain itu didasari dengan rendahnya tingkat keterbukaan, sebaiknya followers Instagram @Greenpeaceid meningkatkan interaksi dalam kolom komentar pada postingan Instagram @Greenpeaceid. Selanjutnya didasari dengan tingginya tingkat norma-norma subjektif dalam perilaku peduli lingkungan,sebaiknya followers Instagram @Greenpeaceid mempertahankanperilaku peduli yang sudah dilakukan.Selain itu didasari dengan rendahnya dimensi sikap, sebaiknya followers lebih memaksimalkan tindakan akan informasi yang diterima mengenai bahaya sampah plastik bagi lingkungkan. ***** The presence of the internet is beginning the emergence of social media that can be accessed where only and when course. one _ form of use of social media is as a form of Support real for inviting the audience into behaving caring environment, especially in the use of plastic. However _ recorded not enough more than 72% of Indonesia's population pay attention to the problem of rubbish plastic. With thereby study this aims (1) for knowing posts related to rubbish plastic on social media Instagram @Greenpeaceid, (2) for knowing the behavior care environment in subtraction rubbish plastic on Instagram followers @Greenpeaceid, and (3) for knowing social media influence Instagram @Greenpeaceid to behavior care environment in subtraction rubbish plastic on Instagram followers @Greenpeaceid. The theory used in the study is theory cognitive social, where theory which focuses on how and why people tend to imitate ( imitate ) what they _ see through various media or other people. Media can influence them including influencing imitation of what was conveyed. Study this use paradigm positivism with approach quantitative, and using method survey. Population in study this as many as 621,000 Instagram followers @Greenpeaceid with the sample as many as 100 Instagram followers @Greenpeaceid which is Generation Z. In the study this use questionnaire closed, where respondent given questionnaire via a google form, next based on results questionnaire the data will be analyzed use analysis descriptive with analysis distribution frequency, mean and simple linear regression test. Research results from this state that there is social media influence on Instagram @Greenpeaceid to behavior care environment in subtraction rubbish plastic on Instagram followers @Greenpeaceid. Research results also show that social media Instagram @ Greenpeaceid related post rubbish plastic belong to strong, where dimensions connectedness Becomes the highest factor, followers think that in social media Instagram @ Greenpeaceid there is a website link for developing connection information in convey related followers vote issue subtraction rubbish plastic. Besides that, followers think that they are affected for visit Instagram @Greenpeaceid because of its unique animations and easily understood. However, thing this is not supported by increased cognitive and social dimension openness that interacts in column comment on @Greenpeaceid's Instagram post because part big followers no believe yourself and feel still limited his knowledge related issue environment. Because of that, they only see the comment from other users only. Research results also find that behavior care environment in subtraction rubbish plastic on Instagram followers @Greenpeaceid category Generation Z belongs to strong, where level dimensions norms subjective becomes the highest factor. This thing supported with they pushed for applying behavior care environment from invitation family and relatives. Where his family gets used to shopping with a used tote bag and using stainless straws and they are pushed too from invitation relatives to follow campaign care environment with action use goods friendly environment in life a day. However, thing this no supported by an increased dimensions attitude, because part big from they still use packaging plastic when shopping online. Advice in the study is based on height level connectedness to social media Instagram @Greenpeaceid related post impact bad rubbish plastic for environment, followers should maintain duration for seeing at a time watch post that, other than that based on with low-level openness, preferably Instagram followers @Greenpeaceid increase interaction in column comment on @Greenpeaceid 's Instagram post. Next based on height level norms subjective in the behavior care environment, preferably Instagram followers @Greenpeaceid maintain behavior care already done. Besides that based on low dimensions attitude, you should have more followers maximizing action will information received about danger rubbish plastic for surround.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. E.Nugrahaeni Prananingrum, M.Si. ; 2). Vera Wijayanti Sutjipto, M.Si.
Subjects: Ilmu Sosial > Ilmu Sosial (Umum)
Divisions: FIS > S1 Ilmu Komunikasi
Depositing User: Users 16261 not found.
Date Deposited: 04 Oct 2022 06:43
Last Modified: 04 Oct 2022 06:43
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/36549

Actions (login required)

View Item View Item