PENGEMBANGAN MODUL BERBASIS CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) PADA PEMBELAJARAN PPKN TEMA KEWAJIBAN DAN HAKKU DI KELAS III SEKOLAH DASAR

SUPRAJITO MUTAQIM, . (2023) PENGEMBANGAN MODUL BERBASIS CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) PADA PEMBELAJARAN PPKN TEMA KEWAJIBAN DAN HAKKU DI KELAS III SEKOLAH DASAR. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
Cover.pdf

Download (813kB)
[img] Text
Bab 1.pdf

Download (300kB)
[img] Text
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (365kB) | Request a copy
[img] Text
Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (400kB) | Request a copy
[img] Text
Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (151kB) | Request a copy
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (354kB)
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian pengembangan ini bertujuan untuk mengembangkan produk berupa Modul Pembelajaran PPKn Berbasis Kontekstual Tema Kewajiban dan Hakku di Kelas III Sekolah Dasar. Analisis kebutuhan dilaksanakan di SDN Susukan 06 Pagi pada bulan Januari sampai Agustus 2023. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian dan pengembangan (R&D) dengan model pengembangan Borg and Gall. Terdapat 9 tahapan yang dilakukan dalam pengembangan ini. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan kuesioner. Responden dalam pengembangan ini adalah satu dosen ahli materi, satu dosen ahli media, satu dosen ahli bahasa, dan peserta didik kelas III Kelas III SDN Susukan 06 Pagi. Hasil penilaian oleh ahli materi memperoleh skor 91,8%, ahli media memperoleh skor 87,7%, ahli bahasa memperoleh skor 87%. Selain itu pada tahap uji coba pengguna one to one memperoleh skor 93,3%, tahap small group memperoleh skor 92%, dan tahap field test memperoleh skor 94%. Berdasarkan penilaian uji ahli dan uji coba yang dilakukan dapat dinyatakan bahwa Modul Pembelajaran PPKn Berbasis Pendidikan Kontekstual Tema Kewajiban dan Hakku di Kelas III Sekolah Dasar ini termasuk dalam kriteria sangat baik, sehingga layak digunakan dalam pembelajaran PPKn materi kewajiban dan hak. ***** This developmental research aims to create a product in the form of a Contextual Learning based Civics Learning Module on the theme of "Rights and Responsibilities" for third-grade students in Elementary School. The needs analysis was conducted at SDN Susukan 06 Pagi from January to August 2023. The research method employed was the Research and Development (R&D) method using the Borg and Gall development model. Nine stages were executed in this development process. Data collection techniques included observation, interviews, and questionnaires. The participants consisted of one subject matter expert, one media expert, one language expert, and third-grade students of SDN Susukan 06 Pagi. The assessment results from the subject matter expert yielded a score of 91.8%, the media expert scored 87.7%, and the language expert scored 87%. Furthermore, the one-to-one user testing phase obtained a score of 93.3%, small group testing scored 92%, and the field test phase scored 94%. Based on the expert reviews and testing conducted, it can be concluded that the The Contextual Teaching and Learning based Social Civic Module on "Rights and Responsibilities" for third-grade students is categorized as highly effective, thereby suitable for teaching the subject matter of rights and responsibilities

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Linda Zakiah, M.Pd. ; 2). Dra. Endang M. Kurnianti, M.Ed
Subjects: Pendidikan > Pendidikan
Pendidikan > Media Pembelajaran
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Users 20248 not found.
Date Deposited: 08 Sep 2023 00:17
Last Modified: 08 Sep 2023 00:17
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/41674

Actions (login required)

View Item View Item