PENGEMBANGAN VIDEO PEMBELAJARAN INTERAKTIF SOSIOLOGI PADA MATERI PERMASALAHAN SOSIAL DI MASYARAKAT KELAS XI SMA

Adinda Triwahyu Hadiningtyas, . (2023) PENGEMBANGAN VIDEO PEMBELAJARAN INTERAKTIF SOSIOLOGI PADA MATERI PERMASALAHAN SOSIAL DI MASYARAKAT KELAS XI SMA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (365kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (774kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (329kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (288kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (239kB)
[img] Text
LAMPIRAN (11)-dikompresi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian pengembangan ini bertujuan untuk menghasilkan produk berupa video pembelajaran interaktif pada mata pelajaran Sosiologi untuk siswa kelas XI SMA. Pengembangan ini mengacu pada model pengembangan Hannafin dan Peck yang melalui tiga tahapan mulai dari tahap need assesment, design, development and implementation. Video Pembelajaran Interaktif Sosiologi ini telah melalui tahapan evaluasi formatif yang melibatkan expert review hingga uji coba pengguna oleh siswa kelas XI SMAN 62 Jakarta. Hasil dari expert review oleh ahli materi dan ahli media menyatakan bahwa produk ini baik untuk digunakan. Lalu pada tahap selanjutnya yaitu dilakukan uji coba pengguna evaluasi one to one hingga small group dengan menggunakan skala 1-4, hasil dari one to one memperoleh nilai rata-rata sebesar 3,74 (sangat baik) dan tahap evaluasi small group memperoleh nilai rata-rata 3,78 (sangat baik). Berdasarkan hasil evaluasi formatif yang telah dilakukan menunjukkan bahwa produk video pembelajaran interaktif Sosiologi pada materi permasalahan sosial di masyarakat sudah baik untuk digunakan sebagai media pembelajaran. ***** This development study is aimed at producing a product in the form of interactive learning videos for the subject of Sociology intended for 11th-grade high school students. This development follows the Hannafin and Peck development model, which involves three stages ranging from analysis to evaluation. This Interactive Sociology Learning Video has undergone formative evaluation stages that included expert reviews and user trials by 11th-grade students at SMAN 62 Jakarta. The results of the expert review by subject matter experts and media experts indicate that this product is suitable and good for use. Moving on to the next stage, user trials were conducted, including one-to-one evaluations and small group evaluations, using a 1-4 scale. The results of the one-to-one evaluations yielded an average score of 3.74 (very good), and the small group evaluation phase received an average score of 3.78 (very good). Based on the formative evaluation results that have been conducted, it is evident that the interactive Sociology learning video product, focusing on social issues within society, is already suitable and good for use as a learning medium.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. R.A Murti Kusuma Wirasti .S.IP, M.Si; 2). Prof. Dr. Robinson Situmorang, M.Pd
Subjects: Pendidikan > Teori, Penelitian Pendidikan
Pendidikan > Media Pembelajaran
Pendidikan > Aneka Ragam tentang Pendidikan
Divisions: FIP > S1 Teknologi Pendidikan
Depositing User: Users 19498 not found.
Date Deposited: 11 Sep 2023 00:18
Last Modified: 11 Sep 2023 00:18
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/42049

Actions (login required)

View Item View Item