MODEL MEDIA PEMBELAJARAN KETERAMPILAN MENYIMAK BAHASA ARAB BERBASIS AUGMENTED REALITY

INDAH BUNGA DEWI, . (2023) MODEL MEDIA PEMBELAJARAN KETERAMPILAN MENYIMAK BAHASA ARAB BERBASIS AUGMENTED REALITY. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (516kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (758kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (639kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (306kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (394kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Indah Bunga Dewi. Model Media Pembelajaran Keterampilan Menyimak Bahasa Arab Berbasis Augmented Reality (Penelitian Pengembangan di MTs Negeri 25 Jakarta). Skripsi. Jakarta: Prodi Pendidikan Bahasa Arab, Fakultas Bahasa dan Seni, Unversitas Negeri Jakarta. 2023. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan media pembelajaran keterampilan menyimak bahasa Arab berbasis augmented reality. Penelitian ini dilakukan guna membantu guru untuk menyajikan materi dan menciptakan lingkungan belajar yang aktif, inovatif, dan meningkatkan motivasi belajar. Metode penelitian ini adalah pengembangan. Model penelitian yang digunakan adalah model 4-D terdiri dari empat langkah di antaranya: tahap pendefinisian memperoleh data hasil wawancara dan hasil analisis siswa (kebutuhan, kekurangan, dan keinginan siswa), tahap perancangan menghasilkan draft pertama augmented reality, tahap pengembangan mendapatkan media pembelajaran yang telah divalidasi dari validator, dan tahap penyebaran mampu menyebarkan media pembelajaran kepada guru bahasa Arab. Hasil penelitian ini mendapatkan kriteria “Sangat Layak” dengan persentase 87% dari ahli media, kemudian mendapatkan kriteria “Sangat Layak” dengan persentase 90% dari ahli materi, dan mendapatkan kriteria “Sangat Layak” dengan persentase 92% dari ahli pembelajaran. Serta, respon siswa mendapatkan kriteria “Layak” dengan persentase 78,74%. Berdasarkan penilaian di atas, model media pembelajaran keterampilan menyimak bahasa Arab berbasis augmented reality layak digunakan sebagai media pembelajaran khususnya keterampilan menyimak bahasa Arab di kelas 7 MTs Negeri 25 Jakarta. Kata Kunci: Media Pembelajaran, Keterampilan Menyimak, Augmented Reality ***** Indah Bunga Dewi. Augmented Reality-Based Arabic Listening Skill Learning Media Model (Development Research at MTs Negeri 25 Jakarta). Thesis. Jakarta: Arabic Language Education Study Program, Faculty of Languages and Arts, Jakarta State University. 2023. This research aims to produce learning media for Arabic listening skills based on augmented reality. This research was conducted to help teachers present material and create an active, innovative learning environment and increase learning motivation. This research method is development. The research model used is a 4-D model consisting of four steps including: the defining stage obtaining data from interviews and the results of student analysis (student needs, deficiencies, and desires), the design stage producing the first draft of augmented reality, the development stage obtaining learning media that has been validated from the validator, and the deployment stage is able to disseminate learning media to Arabic teachers. The results of this study get the criteria of "Very Eligible" with a percentage of 87% from media experts, then get the criteria of "Very Eligible" with a percentage of 90% from material experts, and get the criteria of "Very Eligible" with a percentage of 92% from learning experts. Also, student responses get the criteria of "Decent" with a percentage of 78.74%. Based on the assessment above, the augmented reality-based Arabic listening skills learning media model is suitable for use as a learning medium, especially Arabic listening skills in grade 7 MTs Negeri 25 Jakarta. Keywords: Learning Media, Listening Skills, Augmented Reality

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Syamsi Setiadi, M.Pd. ; 2). Ahmad Marzuq, M.Pd.
Subjects: Bahasa dan Kesusastraan > Bahasa Arab
Divisions: FBS > S1 Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Users 20767 not found.
Date Deposited: 19 Sep 2023 01:09
Last Modified: 19 Sep 2023 01:09
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/42756

Actions (login required)

View Item View Item