PENERAPAN LITERASI DIGITAL SEBAGAI TEKNOLOGI PEMBELAJARAN DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (PENELITIAN TINDAKAN KELAS DI KELAS VIII B SMP NEGERI 16 JAKARTA)

ISNA NUR'AINI, . (2024) PENERAPAN LITERASI DIGITAL SEBAGAI TEKNOLOGI PEMBELAJARAN DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (PENELITIAN TINDAKAN KELAS DI KELAS VIII B SMP NEGERI 16 JAKARTA). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (262kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (278kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (413kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (202kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (141kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan literasi digital dalam meningkatkan hasil belajar peserta didik kelas VIII B SMP Negeri 16 Jakarta. Metode penelitian yang digunakan adalah metode Penelitian Tindakan Kelas dengan menggunakan tiga siklus. Berdasarkan hasil penelitian, persentase ketuntasan hasil belajar peserta didik meningkat di setiap siklusnya. Pada siklus 1 ketuntasan hasil belajar peserta didik sebesar 62,86%, siklus 2 sebesar 77,14%, dan siklus 3 sebesar 85,71%. Target Indikator Pencapaian Hasil (IPH) ≥80% telah tercapai pada siklus 3. Selain itu, keaktifan peserta didik setiap siklusnya juga meningkat. Pada siklus 1 masih didominasi oleh peserta didik kurang aktif. Pada siklus 2 dan 3, peserta didik yang kurang aktif terus menurun dan peserta didik yang cukup aktif dan aktif terus meningkat. ***** This research aims to determine the application of digital literacy in improving the learning outcomes of class VIII B students at SMP Negeri 16 Jakarta. The research method used is the Classroom Action Research method using three cycles. Based on the research results, the percentage of completeness of students' learning outcomes increases in each cycle. In cycle 1, completeness of student learning outcomes was 62.86%, cycle 2 was 77.14%, and cycle 3 was 85.71%. The Outcome Achievement Indicator (IPH) target of ≥80% has been achieved in cycle 3. Apart from that, student activity in each cycle has also increased. In cycle 1 it was still dominated by less active students. In cycles 2 and 3, students who were less active continued to decrease and students who were quite active and active continued to increase.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Prof. Dr. Budiaman, M.Si. ; 2) Dr. Dian Alfia Purwandari, SE., M.Si.
Subjects: Pendidikan > Penelitian Tindakan Kelas > Pendidikan Dasar dan Menengah
Divisions: FIS > S1 Pendidikan IPS
Depositing User: Users 23343 not found.
Date Deposited: 29 Jul 2024 22:56
Last Modified: 29 Jul 2024 22:56
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/47172

Actions (login required)

View Item View Item