PENERAPAN KONSEP TA’DIB PERSPEKTIF SYED MUHAMMAD NAQUIB AL-ATTAS PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (STUDI KASUS PESANTREN SHOUL-LIN AL-ISLAMI DEPOK)

SITI NUROYATI, . (2020) PENERAPAN KONSEP TA’DIB PERSPEKTIF SYED MUHAMMAD NAQUIB AL-ATTAS PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (STUDI KASUS PESANTREN SHOUL-LIN AL-ISLAMI DEPOK). Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER- 4715161596.pdf

Download (337kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (663kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (205kB)
[img] Text
LEMBAR ORIGINALITAS.pdf

Download (221kB)
[img] Text
SURAT PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf

Download (373kB)
[img] Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (428kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (670kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (457kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (500kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (345kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (734kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (341kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (454kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (706kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (238kB) | Request a copy

Abstract

Dalam usaha mengembalikan tujuan pendidikan Islam kepada semestinya, diperlukan upaya-uapaya yang nyata untuk mencapi hal tersebut. Baik upaya yang bersifat membangun kembali atau bahkan lebih cenderung kepada memperbaiki sistem yang sudah ada sesuai dengan konsep dasar yang telah ditetapkan. Salah satu upaya untuk membangun kembali orientasi pendidikan Islam yang mulai terkikis yaitu dengan mengembalikan konsep pendidikan Islam yang mengedepankan ta’dib. Ta’dib merupakan suatu konsep pendidikan Islam yang beroreintasi kepada pembentukan individu yang berakhlak karimah tanpa mengesampingkan kemampuan intelektual dan skill, merupakan salah satu usaha yang sangat perlu untuk dibangkitkan pada zaman modern ini. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis terkait seperti apa penerapan konsep ta’dib di Pondok Pesantren Shoul-LinAl-Islami Depok setaraf pendidikan SMP, bagaimana proses penerapannya pada tiap komponen pendidikan yang meliputi tujuan,pendidik, murid, kurikulum, sarana dan prasarana, lingungan pendidikan dan evaluasinya, serta apa saja faktor pendukung dan faktor penghambat dalam pelaksanaan penerapan konsep ta’dib tersebut, serta relevansi penerapan dengan teori ta’dib Al-Attas. Salah satu manfaat dari penelitian ini adalah dapat memberikan kontribusi untuk penggunaan konsep pendidikan. Adapun penggunaan metode dalam penelitian ini ialah metode penelitian kualitatif dengan deskriptif analisis. Data yang disajikan dalam bentuk deskriptif data. Kemudian teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi, dokumentasi dan studi pustaka. Dengan mengacu pada teori ta’dib Al-Attas dan pandangan terkait istilah-istilah yang berkonotasi dengan pendidikan Islam. Penelitian ini menyimpulkan bahwa pada penerapan konsep ta’dib di Pesantren Shoul-Lin Al-Islami Depok terjadi penanaman nilai adab pada setiap komponen pendidikan yang telah peneliti kerucutkan dalam delapan komponen, dan hal tersebut sejalan dengan teori ta’dib Al-Attas. Diantaranya yaitu penerapan konsep ilmu fardhu ‘ain dan fardhu kifayah dan ditambah dengan program-program penunjang untuk mengapai tujuan pesantren yaitu menjadikan santrinya menjadi manusia yang beradab (insan adabi). Dalam praktiknya selain penekanan nilai adab, juga meliputi pengajaran lainnya seperti yang biasa digunakan pada istilah pendidikan Islam lainnya, karena konsep ta’dib seperti yang dijelaskan oleh Al-Attas yaitu telah meliputi dan mewakili setiap elemen yang terdapat pada konsep lain seperti tarbiyah dan ta’lim dalam pendidikan Islam. To restore Islamic educational objectives to its own, it takes a real effort to give it a try. Whether an effort is rebuilding or even more inclined to improve existing systems according to basic concepts that have been set. One effort to rebuild the orientation of Islamic education that began to erode is to restore the concept of Islamic education that puts Ta'dib. Ta'dib is a concept of Islamic education that is based on the establishment of an individual who is based on al-Karimah without prejudice to intellectual skills and skills is one of the very necessary efforts to be raised in modern times This. This research aims to describe and analyze related to the implementation of the concept of Ta'dib in the Pondok Pesantren Shoul-LinAl-Islami, the equivalent of junior high school education, how to process the application on each component of education that includes objectives, educators, students, curriculum, facilities and infrastructure, the education and evaluation, and what are the supporting factors and the inhibitory factor in implementing the implementation of the Ta'dib concept, as well as the relevance of application with the theory of Ta'dib Al-Attas. One of the benefits of this research is that it can contribute to the use of educational concepts. The use of methods in this research is a qualitative method of research with descriptive analysis. Data presented in a descriptive form of data. Then the data collection techniques used are interviews, observations, documentation, and library studies. By referring to the theory of Ta'dib Al-Attas and the views related terms that connotation to Islamic education. This research concluded that in the application of the concept of Ta'dib in Pesantren Shoul-Lin Al-Islami Depok occurs the planting of Adab value in every component of education that researchers have been deprived in eight components, and it is in line with the theory of Ta'dib Al-Attas. Among them are the application of science concepts Fardu Ain and Fardu Al and coupled with supporting programs to reach the purpose of the pesantren is to make its students a civilized human (people Adabi). In practice in addition to the emphasis of Adab, it also includes other teachings as is commonly used in other Islamic education terms, because the concept of Ta'dib as described by Al-Attas is encompassing and representing each element contained in other concepts such as Tarbiyah and Ta'lim in Islamic education.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Drs. Yusuf Ismail, MA. Hum ; 2). Firdaus Wajdi, S.Th.I., MA., PhD.
Subjects: Filsafat, Psikologi & Agama > Agama (Filsafat dan Teori Agama)
Divisions: FIS > S1 Ilmu Agama Islam
Depositing User: Users 4764 not found.
Date Deposited: 29 Aug 2020 15:51
Last Modified: 29 Aug 2020 15:51
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/9029

Actions (login required)

View Item View Item