SURVEY INTERAKSI SOSIAL GURU DENGAN PESERTA DIDIK HAMBATAN INTELEKTUAL DI SEKOLAH DASAR NEGERI PENYELENGGARA PENDIDIKAN INKLUSIF DI KECAMATAN CENGKARENG, JAKARTA BARAT

AZIZAH PUTRI UTAMI, . (2020) SURVEY INTERAKSI SOSIAL GURU DENGAN PESERTA DIDIK HAMBATAN INTELEKTUAL DI SEKOLAH DASAR NEGERI PENYELENGGARA PENDIDIKAN INKLUSIF DI KECAMATAN CENGKARENG, JAKARTA BARAT. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (519kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (722kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (592kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (539kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (349kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (350kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui interaksi sosial guru dengan peserta didik hambatan intelektual di Sekolah Dasar Negeri penyelenggara pendidikan inklusif di Kecamatan Cengkareng, Jakarta Barat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survey. Pengambilan sampel menggunakan simple random sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan angket pada guru kelas maupun guru bidang studi yang mengajar peserta didik hambatan intelektual di Sekolah Dasar Negeri penyelenggara pendidikan inklusif di kecamatan Jakarta Barat. Hasil penelitian menunjukan bahwa interaksi sosial guru dengan peserta didik hambatan intelektual di Sekolah Dasar Negeri penyelenggara pendidikan inklusif sudah baik dengan hasil 51% pada kategori asosiatif dan 18% pada kategori disasosiatif. Sehingga keterampilan interaksi sosial guru dengan peserta didik hambatan intelektual di Sekolah Dasar Negeri penyelenggara pendidikan inklusif di Kecamatan Cengkareng Jakarta Barat dinyatakan sudah baik. Kata Kunci: Interaksi sosial, peserta didik hambatan intelektual, pendidikan inklusif This study aims to determine the social interaction of teachers with intellectual disability students at public primary schools of inclusive education in sub-district cengkareng, west Jakarta. The method used in this research is a survey method. Sampling using simple random sampling. Data collection was carried out using a questionnaire to class teachers as well as the teachers who taught other subjects for students with intellectual disability at public primary schools of inclusive. The results showed that the social interaction of teachers with intellectual disability students at public primary schools of inclusive education were good with results of 51% in the associative category and 18% in the dissociative category. So that the social interaction of teachers with intellectual disability students at public primary schools of inclusive education in sub-district Cengkareng, West Jakarta have been declared good. Keywords: Social interaction, Intellectual disability learners, Inclusive Education

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Indra Jaya, M.Pd 2). Dr. Hartini Nara, M.Si
Subjects: Pendidikan > Pendidikan Khusus
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Luar Biasa
Depositing User: Users 5448 not found.
Date Deposited: 11 Sep 2020 02:23
Last Modified: 11 Sep 2020 02:23
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/10574

Actions (login required)

View Item View Item