HUBUNGAN ANTARA KOMPETENSI ANDRAGOGI TUTOR DENGAN MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK PROGRAM KESETARAAN DI PKBM PANDU PELAJAR MANDIRI LAPAS NARKOTIKA CIPINANG JAKARTA TIMUR

ADELLA SURYANI, . (2018) HUBUNGAN ANTARA KOMPETENSI ANDRAGOGI TUTOR DENGAN MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK PROGRAM KESETARAAN DI PKBM PANDU PELAJAR MANDIRI LAPAS NARKOTIKA CIPINANG JAKARTA TIMUR. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
1. COVER HALAMAN DEPAN.pdf

Download (48kB)
[img] Text
3. LEMBAR PERSETUJUAN.pdf

Download (266kB)
[img] Text
4. PERNYATAAN KEASLIAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (16kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (149kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (285kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (387kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (560kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (17kB)
[img] Text
11. LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)
[img] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (102kB)

Abstract

Rendahnya motivasi belajar peserta didik dapat disebabkan oleh kurang mampunya tutor dalam mengelola pembelajaran. Dalam pendidikan kesetaraan, peserta didiknya termasuk dalam kategori orang dewasa oleh sebab itu penerapan andragogi dalam pembelajaran adalah keharusan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kompetensi andragogi tutor dengan motivasi belajar peserta didik program kesetaraan. Penelitian ini dilakukan di PKBM Pandu Pelajar Mandiri LAPAS Narkotika Cipinang, Jakarta Timur mulai bulan Januari sampai dengan Mei 2018. Metode yang digunakan yaitu metode survei dengan pendekatan korelasional. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 59 orang dan sampel terjangkaunya sebanyak 35 orang dengan menggunakan teknik disproportionate stratified random sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner skala likert, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dan korelasi Product Moment. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat hubungan antara kompetensi andragogi tutor dengan motivasi belajar peserta didik, perolehan skor kedua variabel tersebut tergolong tinggi. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang positif antara kompetensi andragogi tutor dengan motivasi belajar peserta didik, kenaikan dari kompetensi andragogi tutor akan diikuti pula oleh kenaikan motivasi belajar peserta didiknya.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1) Dr. Karnadi, M. Si 2) Dr. Durotul Yatimah, M. Pd
Subjects: Pendidikan > Penelitian Tindakan Kelas > Metode Belajar Mengajar
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Luar Sekolah
Depositing User: sawung yudo
Date Deposited: 15 Nov 2019 11:12
Last Modified: 15 Nov 2019 11:12
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/1564

Actions (login required)

View Item View Item