HUBUNGAN MOTIVASI DAN KOORDINASI MATA TANGAN DENGAN KEMAMPUAN PUKULAN KIZAMI-GYAKU TSUKI PADA MAHASISWA KLUB OLAHRAGA PRESTASI KARATE UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA

EASTVANI CHINTIA SIHOMBING, . (2021) HUBUNGAN MOTIVASI DAN KOORDINASI MATA TANGAN DENGAN KEMAMPUAN PUKULAN KIZAMI-GYAKU TSUKI PADA MAHASISWA KLUB OLAHRAGA PRESTASI KARATE UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (670kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (275kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (416kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (591kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (342kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (121kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (124kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

HUBUNGAN MOTIVASI DAN KOORDINASI MATA TANGAN DENGAN KEMAMPUAN PUKULAN KIZAMI-GYAKU TSUKI PADA MAHASISWA KLUB OLAHRAGA PRESTASI KARATE UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1).Hubungan motivasi dengan kemampuan pukulan kizami-gyaku tsuki pada mahasiswa KOP Karate UNJ. 2) Hubungan antara koordinasi mata tangan dengan pukulan kizami-gyaku tsuki pada mahasiswa KOP Karate UNJ. 3) Hubungan antara motivasi dan koordinasi mata tangan dengan kemampuan pukulan kizami-gyaku tsuki pada mahasiswa KOP Karate UNJ. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif asosiatif yang dilakukan dalam 3 instrumen tes, yaitu : (1)kuesioner (2)tes koordinasi mata tangan (3)tes kemampuan pukulan kizami-gyaku tsuki. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling yang merupakan mahasiswa di KOP UNJ yang termasuk dalam kategori kumite berjumlah 20 orang. Pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran angket melalui google form dengan jumlah kuesioner sebanyak 25 pernyataan. Teknik analisis data dilakukan secara manual dengan mencari thitung dan ttabel dari masing masing variabel. Hasil penelitian bahwa 1). Tidak terdapat hubungan motivasi dengan kemampuan pukulan kizami-gyaku tsuki pada mahasiswa KOP Karate UNJ. Hal ini dapat dilihat dari hasil thitung = 0.47< ttabel = 2.101 dengan taraf signifikan 0.05. 2). Terdapat hubungan koordinasi mata tangan dengan kemampuan pukulan kizami-gyaku tsuki pada mahasiswa KOP Karate UNJ. Hal ini dapat dilihat dari hasil thitung = 9.81> ttabel = 2.101 dengan taraf signifikan 0.05. Dengan koordinasi mata tangan 18.66% dengan kemampuan pukulan kizami-gyaku tsuki. 3). Terdapat hubungan motivasi dan koordinasi mata tangan dengan kemampuan pukulan kizami-gyaku tsuki pada mahasiswa KOP Karate UNJ. Hal ini dapat dilihat dari hasil Fhitung = 5.19> Ftabel = 3.55 dengan taraf signifikan 0.05. Dengan kontribusi motivasi dan koordinasi mata tangan dengan kemampuan pukulan kizami-gyaku tsuki sebesar 4.45%. Kata Kunci : Karate, Koordinasi Mata Tangan, Motivasi.   THE RELATIONSHIP MOTIVATION AND EYE-HAND’S COORDINATION WITH THE ABILITY TO DO KIZAMI-GYAKU TSUKI PUNCH OF STUDENTS IN KARATE ACHIEVEMENT SPORTS CLUB STATE UNIVERSITY OF JAKARTA Abstract The purpose of this study is to know about : 1.) the relationship between motivation and the ability to do kizami-gyaku tsuki punch of students in KOP Karate UNJ. 2) the relationship between eye-hand’s coordination and the ability to do kizami-gyaki tsuki punch of students in KOP Karate UNJ. 3) the relationship between motivation with eye-hand’s coordination and the ability to do ¬kizami-gyaku tsuki punch of students in KOP Karate UNJ. This study using quantitative associative method done with 3 test instruments, that is (!) questionnaire (2)eye-hand’s coordination test (3) the ability to do ¬kizami-gyaku tsuki punch test. Sampling of this study using purposive sampling technic which is students in KOP Karate UNJ included in kumite category totalling 20 students. Collecting data of this study is done by questionnaire distribution via google form with the number of statements in this questionnaire is 25 statements. Then data will be analyzed to find its t-count and t-table of each variabel. The result of this study is : 1) There is no relationship between motivation and the ability to do kizami-gyaku tsuki punchof students in KOP Karate UNJ. It can be seen from the result of t-count = 0.47 < t-table = 2.101 with 0,05 significant level. 2) There is a relationship between eye-hand’s coordination with the ability to do kizami-gyaku tsuki punch of students in KOP Karate UNJ. It can be seen from the result of t-count = 9,81 > t-table = 2.101 with 0,05 significant level. 3) There is a relationship between motivation with eye-hand’s coordination and the ability to do ¬kizami-gyaku tsuki punch of students in KOP Karate UNJ. It can be seen by the result of F-count = 5.19 > F-table = 3.55 with 0,05 significant level. Keywords : Karate, Eye-hand’s Coordination, Motivation

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). DR. Fahmy Fachrezzy, M.Pd ; 2). DR. Iwan Setiawan, M.Pd
Subjects: Olah Raga dan Seni Pertunjukan > Olahraga Beladiri
Divisions: FIO > Pendidikan Jasmani
Depositing User: Users 11394 not found.
Date Deposited: 09 Sep 2021 05:16
Last Modified: 09 Sep 2021 05:16
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/19895

Actions (login required)

View Item View Item