STUDI LITERATUR: PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPS SD

PUTRY NUR HARDIANTI, . (2021) STUDI LITERATUR: PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPS SD. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (812kB)
[img] Text
BAB I_1815151717.pdf

Download (611kB)
[img] Text
BAB II - Putry Nur H. - 1815151717 (Autosaved).pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB III - 1815151717.pdf
Restricted to Registered users only

Download (581kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV - Putry Nur Hardianti (1815151717).pdf
Restricted to Registered users only

Download (856kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V - 1815151717.pdf
Restricted to Registered users only

Download (124kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (326kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (410kB) | Request a copy

Abstract

Mata pelajaran IPS merupakan salah satu mata pelajaran yang dikenalkan pada jenjang Sekolah Dasar (SD). Bahan kajian dalam IPS SD diantaranya meliputi perjuangan para pahlawan, keadaan suatu wilayah, perekonomian, dan perkembangan masyarakat Indonesia yang terjadi sejak masa lalu hingga masa kini. Media pembelajaran audio visual adalah jenis media yang digunakan dalam kegiatan pembelajaran dengan melibatkan pendengaran dan penglihatan sekaligus dalam satu proses atau kegiatan. Tujuan penulisan skripsi ini adalah untuk mengetahui penggunaan media pembelajaran audio visual dalam meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran IPS di sekolah dasar. Metode yang digunakan adalah studi literatur terkait penggunaan media audio visual menurut para ahli dan buku sebagai acuan atau referensi, serta mencari jurnal informasi dari berbagai sumber. Berdasarkan hasil yang dilakukan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan terhadap motivasi belajar siswa sekolah dasar pada pembelajaran IPS sebelum dan sesudah menggunakan media pembelajaran audio visual. Hasil tersebut menunjukkan bahwa terdapat peningkatan motivasi belajar siswa setelah menggunakan media pembelajaran audio visual dalam kegiatan pembelajaran IPS di kelas rendah maupun kelas tinggi, sehingga dapat disimpulkan penelitian media audio visual dapat diterapkan untuk meningkatkan motivasi belajar siswa pelajaran IPS dan dapat dijadikan sebagai alternatif dalam memilih media pembelajaran IPS di sekolah dasar. Kata Kunci: Media Audio Visual, Motivasi Belajar, Pembelajaran IPS ********** Social studies subjects are one of the subjects introduced at the elementary school level (SD). The study materials in SD IPS include the struggle of heroes, the state of a region, the economy, and the development of Indonesian society that has occurred from the past to the present. Audio visual learning media is a type of media used in learning activities by involving hearing and vision as well as in one process or activity. The purpose of writing this thesis is to determine the use of audio-visual learning media in increasing student motivation in social studies subjects in elementary schools. The method used is literature review related to the use of audio-visual media according to experts and books as a reference or reference, as well as searching for information journals from various sources. Based on the results conducted, there is a significant difference in the learning motivation of elementary school students in social studies learning before and after using audio-visual learning media. These results indicate that there is an increase in student learning motivation after using audio-visual learning media in social studies learning activities in low and high classes, so it can be concluded that audio-visual media research can be applied to increase student learning motivation in social studies and can be used as an alternative in choosing media. social studies learning in elementary schools. Keywords: Audio Visual Media, Learning Motivation, Social Studies Learning

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Yustia Suntari, M.Pd. ; 2). Uswatun Hasanah, M.Pd.
Subjects: Pendidikan > Aneka Ragam tentang Pendidikan
Divisions: FIP > S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Users 11867 not found.
Date Deposited: 22 Sep 2021 05:21
Last Modified: 22 Sep 2021 05:21
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/20825

Actions (login required)

View Item View Item