REKRUTMEN DAN SELEKSI GURU DI SMP PGRI 1 BEKASI

VIVI YUSDIKASARI, . (2015) REKRUTMEN DAN SELEKSI GURU DI SMP PGRI 1 BEKASI. Sarjana thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
SKRIPSI VIVI YUSDIKASARI 1445115201.pdf

Download (1MB)

Abstract

Permasalahan yang dikaji dalam skripsi ini adalah bagaimana Rekrutmen Guru di SMP PGRI 1 Bekasi, bagaimana Seleksi Guru di SMP PGRI 1 Bekasi. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Rekrutmen Guru dan Seleksi Guru di SMP PGRI 1 Bekasi. Untuk menjawab permasalahan tersebut di atas secara menyeluruh dan mendalam, maka peneliti menggunakan pendekatan metode kualitatif dengan jenis peneltian deskriptif kualitatif. Sesuai dengan permasalahan tersebut, maka teknik pengumpulan data yang dilakukan peneliti adalah wawancara secara mendalam (depth interview), observasi dan dokumentasi. Dalam teknik ini, peneliti tidak ikut aktif berperan dalam kegiatan organisasi. Selain itu untuk menegaskan keabsahan data, maka dilakukan pengecekan melalui triangulasi data, setelah data terkumpul kemudian dianalisis secara mendalam. Hasil penelitian diperoleh suatu kesimpulan bahwa setiap sekolah yang dibawah naungan YPLP PGRI ataupun Sekolah Swasta memiliki sistem sendiri untuk melakukan rekrutmen guru. Itu semua juga untuk meningkatkan kualitas peserta didik di sekolah tersebut. Dimana di SMP PGRI 1 Bekasi tidak setiap tahun melakukan rekrutmen guru, semua itu tergantung dari kebutuhan, seleksi yang dilakukan untuk semua calon guru sama yaitu dengan teknik wawancara mendalam dan juga persyaratan bagi calon guru di berikan sesuai dengan kebutuhan The problems are studied in this thesis is how the Recruitment of teacher at SMP PGRI 1 Bekasi and how Selection of teacher at SMP PGRI 1 Bekasi. The purpose of this study was to determine the Recruitment and Selection of teacher at SMP PGRI 1 Bekasi. To answer the above mentioned problems thoroughly and deeply, the researchers used a qualitative method approach with qualitative descriptive research type. In accordance with these problems, then the technique of data collection was conducted by researchers in-depth interviews (depth interview), observation and documentation. In this technique, the researchers did not participate actively in the activities of the organization. In addition to assert the validity of the data, then be checked through triangulation of data, after the data is collected and analyzed in depth. The results of research obtained a conclusion that any school under the auspices of YPLP PGRI or Private School has its own system for recruiting of teachers. That's all well to improve the quality of learners at the school. Where in SMP PGRI 1 Bekasi not every year for recruitment of teachers, it all depends on the needs, the selection is done for all prospective teachers the same, namely the technique of in-depth interviews as well as the requirements for prospective teachers is given according to need.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Dr. Rugaiyah, M.Pd ; 2). Dr. Desi Rahmawati, M.Pd
Subjects: Manajemen > Manajemen Sumber Daya Manusia
Divisions: FIP > S1 Manajemen Pendidikan
Depositing User: Users 14614 not found.
Date Deposited: 07 Jun 2022 03:42
Last Modified: 07 Jun 2022 03:42
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/29805

Actions (login required)

View Item View Item