PENGARUH LEVERAGE, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN, UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP MANAJEMEN LABA

NABILA AZ ZAHRA, . (2024) PENGARUH LEVERAGE, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN, UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP MANAJEMEN LABA. Sarjana thesis, UNIVERISTAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (491kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (202kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (353kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (389kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (300kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (387kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (112kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (180kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (264kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Leverage, Pertumbuhan Perusahaan dan Ukuran Perusahaan terhadap Manajemen Laba. Penelitian ini menggunakan data sekunder, yaitu Laporan Keuangan yang terdaftar Bursa Efek Indonesia (BEI) 2018-2022. Sampel dipilih berdasarkan kriteria yang telah ditetapkan oleh peneliti dengan menggunakan metode purposive sampling dan didapatkan jumlah sampel sebanyak 145 data dari 29 perusahaan yang memenuhi kriteria. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi data panel.Hasil penelitian ini membuktikan bahwa Leverage tidakberpengaruh terhadap Manajemen Laba, Pertumbuhan Perusahaan berpengaruh terhadap Manajemen Laba, dan Ukuran Perusahaan berpengaruh terhadap Manajemen Laba. Hasil menunjukkan bahwa Manajemen memungkinkan untuk melakukan Manajemen Laba untuk mendapatkan perhatian Stakeholders terhadap perusahaan, faktor-faktor pendukung membuat Manajemen melakukan manajemen laba dalam memenuhi ekspetasi Stakeholders terhadap Perusahaan. Hal tersebut mendukung Teori Agensi, yakni adanya konflik kepentingan anatara Principal dan Agent dalam memenuhi dan mensejahterkan kepentingan masing-masing pihak. Rekomendasi untuk peneliti selanjutnya berdasarkan hasil penelitian adalah menambah variabel lain untuk melihat Manajemen Laba serta menambah sampel penelitian serta tahun pengamatan. ***** The Effect of Leverege, Company Growth and Company Size on Earnings Management of Manufacturing Companies for the 2018-2022 Period. Faculty of Economics, State University of Jakarta. 2022.This study aims to analyze Leverage, Company Growth and Company Size on Earnings Management. This study uses secondary data, namely the Financial Statements listed on the Indonesia Stock Exchange (BEI) 2018-2022. The sample was selected based on the criteria set by the researcher using the purposive sampling method and obtained a sample size of 145 data from 29 companies that met the criteria. This study uses the panel data regression analysis method.The results of this study prove that Leverage has no effect on Earnings Management, Company Growth affects Earnings Management, and Company Size affects Earnings Management. The results show that it is possible for management to carry out earnings management to get stakeholders' attention to the company, supporting factors make management carry out earnings management in meeting stakeholders' expectations of the company. This supports Agency Theory, namely the conflict of interest between Principal and Agent in fulfilling and prospering the interests of each party. Recommendations for further researchers based on the research results are to add other variables to see Earnings Management and increase the sample.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 1). Diah Armeliza, S.E., M.Ak ; 2). Dr. Ayatulloh Michael Musyaffi, M.Ak
Subjects: Ilmu Sosial > Perdagangan, e-commerce > Akuntansi
Divisions: FE > S1 Akuntansi
Depositing User: Users 21990 not found.
Date Deposited: 07 Feb 2024 05:45
Last Modified: 07 Feb 2024 05:45
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/44613

Actions (login required)

View Item View Item