PENGARUH PENGETAHUAN PEDAGOGIK, KOMPETENSI PROFESIONAL DAN KREATIVITAS TERHADAP KEMAMPUAN PERENCANAAN PEMBELAJARAN GURU PAUD DI PROPINSI BANTEN

TRI SAYEKTI, . (2023) PENGARUH PENGETAHUAN PEDAGOGIK, KOMPETENSI PROFESIONAL DAN KREATIVITAS TERHADAP KEMAMPUAN PERENCANAAN PEMBELAJARAN GURU PAUD DI PROPINSI BANTEN. Doktor thesis, UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
2. BAB I.pdf

Download (614kB)
[img] Text
3. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
4. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (810kB) | Request a copy
[img] Text
5. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (471kB) | Request a copy
[img] Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (676kB)
[img] Text
8. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pengetahuan pedagogik, kompetensi professional dan kreativitas terhadap kemampuan perencanaan pembelajaran guru PAUD di propinsi Banten dengan sampel sebanyak 50 orang. Yang ditentukan dengan metode stratified multistage random sampling. Penelitian ini mengunakan pendekatan kuantitatif asosiatif dengan pendekatan analisis jalur. Hasil penelitain menunjukkan : (1) terdapat pengaruh langsung pengetahuan pedagogik terhadap kemampuan perencanaan pembelajaran; (2) terdapat pengaruh langsung kompetensi professional terhadap kemampuan perencanaan pembelajaran; (3) terdapat pengaruh langsung kreativitas terhadap kemampuan perencanaan pembelajaran; (4) terdapat pengaruh langsung pengetahuan pedagogik terhadap kreativitas; (5) pengaruh langsung kompetensi professional terhadap kreativitas. Untuk pengaruh tidak langsung menunjukkan : (1) pengaruh tidak langsung positif pengetahuan pedagogik terhadap perencanaan pembelajaran melalui kreativitas , (2) pengaruh tidak langsung positif kompetensi professional terhadap kemampuan perencanaan pembelajaran melalui kreativitas. Berdasarkan hasil penelitian, kreativitas berpengaruh lebih besar terhadap kemampuan perencanaan pembelajaran sebesar 0,344 atau 34 % dan pengaruh tidak langsung lebih besar disumbang oleh kompetensi professional terhadap kemampuan perencanaan pembelajaran melalui kreativitas dengan nilai 0.154. Ditemukan bahwa kreativitas dan kompetensi professional memiliki kontribusi dalam kemampuan perencanaan pembelajaran dengan adanya ide-ide, fleksibel dalam berpikir dan perilaku. Serta pengetahuan pedagogik yang dapat membantu dalam terlaksanakan pembelajaran yang efektif. Kata Kunci : Perencanaan pembelajaran, pengetahuan pedagogik, kompetensi profesional, kreativitas

Item Type: Thesis (Doktor)
Additional Information: 1). Prof. Dr. Endry Borieswati ,M.Pd. ; 2). Prof. Dr. Elindra Yetti, M.Pd.
Subjects: Pendidikan > Pendidikan
Pendidikan > Aneka Ragam tentang Pendidikan
Pendidikan > Pendidikan > Pendidikan Anak
Divisions: PASCASARJANA > S3 Pendidikan Anak Usia Dini
Depositing User: Tri Sayekti .
Date Deposited: 03 Jul 2024 02:00
Last Modified: 03 Jul 2024 02:00
URI: http://repository.unj.ac.id/id/eprint/45522

Actions (login required)

View Item View Item